Yugo-Zapadnaya

stasiun kereta api di Rusia

Yugo-Zapadnaya (bahasa Rusia: Ю́го-За́падная, bahasa Inggris: Southwestern), adalah stasiun pada Jalur Sokolnicheskaya milik jaringan Metro Moskwa. Seperti sebagian besar stasiun metro yang berasal dari tahun 1960-an, stasiun ini dibangun dengan desain standar kolom 3-sisi. Stasiun ini memiliki 4 pintu masuk dari Vernadskogo Avenue dan Pokryshkina Street.

Yugo-Zapadnaya

Юго-Западная
Stasiun Metro Moskwa
PemilikMoskovsky Metropoliten
Jalur!C  1  Jalur Sokolnicheskaya
Jumlah peron1
Jumlah jalur2
LayananBus: 66, 144, 196, 226, 227, 272, 261, 272, 281, 611, 611с, 630, 642, 688, 699, 707, 707к, 718, 720, 735, 752, 785, 802, 816, 844
Trolleybus: 34,62,84
Konstruksi
Jenis strukturShallow column triple-span station
Kedalaman8 meter (26 ft)
Tinggi peron1
ParkirNo
Informasi lain
Kode stasiun019
Sejarah
Dibuka30 Desember 1963
Operasi layanan
Stasiun sebelumnya   Moscow Metro   Stasiun berikutnya
Jalur Sokolnicheskaya
Lokasi pada peta
Yugo-Zapadnaya di Moscow Ring Road
Yugo-Zapadnaya
Yugo-Zapadnaya
Lokasi di Moscow Ring Road
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Tahun 2014, stasiun baru di Jalur Sokolnicheskaya dibuka: Troparyovo, menjadikan Yugo-Zapadnaya tidak lagi menjadi stasiun terminus.