Cheka Virgowansyah

Dr. Cheka Virgowansyah, S.STP., M.E. (lahir 19 September 1979) adalah seorang birokrat Indonesia yang sejak 14 November 2022 menjabat sebagai Penjabat Wali Kota Tasikmalaya oleh Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum, berdasarkan Keputusan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Nomor 100.2.1.3-6113 Tahun 2022 tanggal 7 November 2022 tentang Pengangkatan Penjabat Wali Kota Tasikmalaya Provinsi Jawa Barat[1] keputusan ini berlaku selama satu tahun. Kemudian pada tahun berikutnya yaitu pada tanggal 13 November 2023 Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin memastikan bahwa Cheka diperpanjang masa jabatannya dan kembali menjadi Penjabat Wali Kota Tasikmalaya[2].

Cheka Virgowansyah
Penjabat Wali Kota Tasikmalaya
Mulai menjabat
14 November 2022
PresidenJoko Widodo
GubernurRidwan Kamil
Bey Machmudin (Pj.)
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir19 September 1979 (umur 45)
Palembang, Sumatera Selatan
AlmamaterSekolah Tinggi Pemerintahan Dalam Negeri
ProfesiBirokrat
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Riwayat Pendidikan

sunting

Riwayat Pekerjaan

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ "Profil Cheka Virgowansyah yang Telah Resmi Diangkat Menjadi Pj Wali Kota Tasikmalaya!". Pikiran Rakyat. 16 November 2022. Diakses tanggal 1 April 2023. 
  2. ^ "Pj Gubernur Jawa Barat Pastikan Cheka Virgowansyah Kembali Menjadi Penjabat Wali Kota Tasikmalaya". Tribun News. 13 November 2023. Diakses tanggal 19 Desember 2023. 
  3. ^ Viva, Mindset. "Profil Cheka Virgowansyah, PJ Wali Kota Tasikmalaya". mindset.viva.co.id. MindsetViva. Diakses tanggal 4 Mei 2023. 
Jabatan politik
Didahului oleh:
Muhammad Yusuf
Penjabat Wali Kota Tasikmalaya
14 November 2022-sekarang
Petahana