Pascual dari Aragon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Adesio2010 (bicara | kontrib)
Pascual dari Aragon
 
Marium Alberto (bicara | kontrib)
+
 
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:Portret van kardinaal Pascual de Aragón Effigies Cardinalium nunc viventium (serietitelcropped), RP-P-1905-666.jpg|200px|jmpl|ka|Pascual de Aragón y Córdoba]]
'''Pascual de Aragón y Córdoba''' ([[1626]] – [[28 September]] [[1677]]) merupakan seorang [[bangsawan]] [[Spanyol]] dan [[rohaniwan]]. Ia bekerja sebagai [[Daftar Viceroy Napoli|Viceroy Napoli]] dan [[Keuskupan Agung Toledo|Uskup Agung Toledo]]. Ia lahir di [[Mataró]], [[provinsi Barcelona]], sebagai putra [[Enric dari Aragon]], Aragón ditahbiskan sebagai imam pada [[1655]]. Pada [[1661]], diusianya yang ke-35, ia diangkat menjadi [[Kardinal|Imam-Kardinal Sainte Balbine]] oleh [[Paus Aleksander VII]]. Akan tetapi, ia tidak berpartisipasi dalam [[konklaf]] yang diadakan seumur hidupnya.
 
==Referensi==