Adefagia (bahasa Yunani: Ἀδηφαγία) dalam mitologi Yunani adalah dewi dan personifikasi dari kerakusan dan keserakahan. Dia hanya disebutkan dalam satu sumber. Dia mempunyai satu kuil di pulau Sisilia tempat dia dipuja bersama Demeter.

Referensi

sunting
  • David Whitehead, Observations on Adephagia (di Rheinisches Museum. 145, 2002 hal. 175-186) [1] Diarsipkan 2007-07-13 di Wayback Machine.
  • Aelian, Historical Miscellany 1. 27
  • Athenaeus 416b

Pranala luar

sunting