2-Oktuna

senyawa kimia
(Dialihkan dari Amylmethylacetylene)

2-Oktuna, juga dikenal sebagai metilpentiletin dan okt-2-una,[1] adalah sejenis alkuna dengan ikatan rangkap tiga pada karbon keduanya (tanda '2-' menunjukkan lokasi ikatan rangkap tiga dalam rantainya). Rumus molekulnya adalah C8H14.[2] Kerapatannya pada suhu 25 °C dan kondisi stabil lainnya adalah 0,759 g/ml.[3] Titik didihnya adalah 137 °C.[3] Massa molar rata-ratanya adalah 110,20 g/mol.[2]

2-Oktuna
Nama
Nama IUPAC (preferensi)
Okt-2-una
Nama lain
Amilmetilasetilena; Metilpentilasetilena
Penanda
Model 3D (JSmol)
3DMet {{{3DMet}}}
ChemSpider
Nomor EC
Nomor RTECS {{{value}}}
UNII
  • InChI=1S/C8H14/c1-3-5-7-8-6-4-2/h3,5,7-8H2,1-2H3
    Key: QCQALVMFTWRCFI-UHFFFAOYSA-N
  • InChI=1/C8H14/c1-3-5-7-8-6-4-2/h3,5,7-8H2,1-2H3
    Key: QCQALVMFTWRCFI-UHFFFAOYAD
  • CC#CCCCCC
Sifat
C8H14
Massa molar 110,20 g·mol−1
Densitas 0,759 g/mL
Titik didih 137 °C (279 °F; 410 K)
Kecuali dinyatakan lain, data di atas berlaku pada suhu dan tekanan standar (25 °C [77 °F], 100 kPa).
Referensi

2-Oktuna dibentuk melalui isomerisasi 1-oktuna yang dikatalisis oleh kompleks YbII.[4]

Referensi

sunting
  1. ^ "2-OCTYNE | C8H14 - PubChem". pubchem.ncbi.nlm.nih.gov. Diakses tanggal 18 Januari 2024. 
  2. ^ a b Rogers, D. W.; Dagdagan, O. A.; Allinger, N. L. (1979). "webbook.nist.gov/cgi/cbook.cgi". hlm. 671–676. Diakses tanggal 18 Januari 2024. 
  3. ^ a b Sigma-Aldrich Co., 2-Octyne. Diakses tanggal 18 Januari 2024.
  4. ^ Makioka, Yoshikazu; Taniguchi, Yuki; Kitamura, Tsugio; Fujiwara, Yuzo; Saiki, Akira; Takaki, Ken. Isomerization of terminal alkynes catalyzed by ytterbium(II)-aromatic imine complexes. Bulletin de la Societe Chimique de France, 1997. Volume 134. (3&4) hlm. 349-355.