Arifaini Nur Dwiyanto

Marsekal Pertama TNI Arifaini Nur Dwiyanto adalah seorang perwira tinggi TNI-AU yang sejak 3 Januari 2025 mengemban amanat sebagai Komandan Lanud Sultan Hasanuddin.[1]

Arifaini Nur Dwiyanto
Komandan Lanud Sultan Hasanuddin
Mulai menjabat
3 Januari 2025
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Inspektur Komando Operasi Udara I ke-3
Masa jabatan
27 April 2023 – 3 Januari 2025
Sebelum
Pendahulu
Yudi Mandega
Pengganti
Dedy Susanto
Sebelum
Informasi pribadi
LahirIndonesia
AlmamaterAkademi Angkatan Udara (1993)
Karier militer
PihakIndonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Udara
Masa dinas1993—sekarang
Pangkat Marsekal Pertama TNI
SatuanKorps Penerbang
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Arifaini, merupakan lulusan Akademi Angkatan Udara 1993 yang berasal dari kecabangan korps penerbang. Jabatan terakhir jenderal bintang satu ini adalah sebagai Inspektur Koopsud I.

Riwayat Jabatan

sunting
  • Danyon 3 Resimen Chandra Akademi TNI
  • Danskadud 5 Lanud [2] (2011)
  • Pabandya Ops Kosekhanudnas II/Makassar (2012)
  • Kadisops Lanud Sultan Hasanuddin
  • Danwing 5 Lanud Sultan Hasanuddin[3] (2014)
  • Dosen Utama Seskoau (2015)
  • Danlanud Sam Ratulangi[4] (2016)
  • Paban I/Ren Sopsau (2018)
  • Kapuskodalau
  • Ir Koopsud I (2023)
  • Danlanud Sultan Hasanuddin (2025)

Referensi

sunting
Jabatan militer
Didahului oleh:
Bonang Bayuaji Gautama
Komandan Lanud Sultan Hasanuddin
2025—sekarang
Petahana
Didahului oleh:
Yudi Mandega
Inspektur Koopsud I
2023—2025
Diteruskan oleh:
Dedy Susanto