Bahasa Dani Barat
bahasa
(Dialihkan dari Bahasa Lani)
Bahasa Dani Barat atau Lani, adalah bahasa Papua di Papua Tengah dan Papua Pegunungan, Indonesia, yang paling banyak penuturnya. Diperkirakan, penutur bahasa ini sekitar 180.000[1] sampai 200.000 penutur.[5] Sekarang, bahasa ini memiliki sistem penulisan, serta terjemahan seluruh Alkitab[6][7]
Referensi
sunting- ^ a b Dani Barat di Ethnologue (Edisi 17, 2013)
- ^ http://www.ethnologue.com/language/dnw.
- ^ Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023). "Dani Barat". Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History.
- ^ "Bahasa Dani Barat". www.ethnologue.com (dalam bahasa Inggris). SIL Ethnologue.
- ^ Western Dani di eLanguage
- ^ Review: A Grammar of Western Dani Diarsipkan 2014-12-22 di Wayback Machine. oleh Peter Barclay (2008)
- ^ A grammar of Western Dani oleh Peter Barclay (2008), Munich.
Bacaan lebih lanjut
sunting- Purba, Theodore. Sintaksis bahasa Dani Barat. 1997. Jakarta: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa