Dassault Falcon 20
(Dialihkan dari Dassault falcon 20)
Dassault Falcon 20 adalah sebuah pesawat jet bisnis sayap rendah (low wing) asal Prancis dan adalah yang pertama dari keluarga jet bisnis yang dibangun oleh Dassault Aviation.
Tipe | Business jet |
---|---|
Terbang perdana | 1963 |
Pengguna utama | Federal Express |
Pengguna lain | French Navy United States Coast Guard Cobham Aviation |
Varian | Dassault Falcon 10 Dassault Falcon 50 |
Varian
sunting- Mystère/Falcon 20
- Mystère/Falcon 20C
- Falcon 20CC
- Mystère/Falcon 20D
- Mystère/Falcon 20E
- Mystère/Falcon 20F
- Falcon 20FH
- Falcon 20G
- Falcon 20H
- Falcon 200
- Falcon ST
- HU-25A Guardian
- HU-25B Guardian
- Guardian 2
- CC-117
- Fan Jet Falcon
- Falcon Cargo Jet
- Falcon 20-C5, -D5, -E5, -F5
Operators
suntingOperator Militer
sunting- Royal Australian Air Force - Three in service from 1967 to 1989.
- Belgian Air Component (2 x 20E operated from 1973)
- Libyan Air Force (Mirage Weapons Trainer)
- Pakistan Air Force - Two aircraft in service fitted with electronic warfare equipment.
- No. 24 Squadron Blinders
Spesifikasi (Falcon 20F)
suntingData dari Janes's All The World's Aircraft 1980-81 [1]
Ciri-ciri umum
- Kru: 2
- Kapasitas: 8-14 passengers
- Panjang: 17.15 m
- Rentang sayap: 16.30 m
- Tinggi: 5.32 m
- Luas sayap: 41.0 m²
- Berat kosong: 7,530 kg
- Berat maksimum saat lepas landas: 13,000 kg
- Mesin: 2 × General Electric CF700-2D-2 turbofan, 20 kN masing-masing
Kinerja
- Laju maksimum: 862 km/h (465 knots, 536 mph) (max cruise) at 7,620 m (20,000 ft)
- Laju jelajah: 750 km/h (405 knots, 466 mph) (econ cruise) at 12,200m (40,000 ft)
- Laju henti: 152 km/h (82 knots, 95 mph)
- Jangkauan: 3,350 km
- Langit-langit batas: 12,800 m (absolute)
Lihat pula
sunting
- Pengembangan yang berhubungan
- Pesawat sebanding dalam peran, konfigurasi, dan era
- Daftar terkait
Referensi
sunting- ^ Taylor 1980, pp. 63-64.
- "HU-25 "Guardian" Medium Range Surveillance Aircraft". Aircraft and Cutters. U.S. Coast Guard. 2007-02-16. Diakses tanggal 2007-08-01.
- Gates, Brian (1978). Falcon Mystere 20 Production History. Leicester, England: Midland Counties Publications. ISBN 0 904597 12 1.
Taylor, John W.R. (1980). Jane's All The World's Aircraft 1980-81. London: Jane's Publishing. ISBN 0 7106-0705-9.
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Dassault Falcon.