Gagny
Gagny merupakan sebuah komune di pinggiran timur Paris, Prancis. Terletak 14.2 km (8.8 mil) dari pusat kota Paris.
Gagny | |
---|---|
Negara | Prancis |
Arondisemen | Le Raincy |
Antarkomune | tidak ada pada 2005 |
Sejarah
suntingTanggal 20 Mei 1869, sebagian kecil teritori Gagny dipisahkan dan bergabung dengan teritori Livry-Gargan dan bagian teritori Clichy-sous-Bois untuk membentuk komune Le Raincy.
Angkutan
suntingGagny dilayani dua stasiun RER jalur E Paris: Gagny dan Le Chénay – Gagny.
Pranala luar
sunting- (Prancis) Situs web resmi Gagny Diarsipkan 2011-07-15 di Wayback Machine.