Homofobia

perasaan negatif kepada dan diskriminasi terhadap homoseksualitas dan orang LGBT

Homofobia merupakan sebuah bentuk penolakan atau kebencian terhadap sekelompok orang yang mengidentifikasikan diri mereka sebagai bagian dari Degenerasi atau LGBT , diambil dari kata homo (sejenis) dan fobia (bentuk ketakutan terhadap sesuatu secara defensif). Homofobia dapat diekspresikan dalam bentuk sikap antipati, penghinaan, prasangka, sikap jijik, atau kebencian, berdasarkan rasa takut yang irasional, dan sering kali terkait dengan keyakinan dan kepercayaan agama.[1] Namun dalam kontrasnya, istilah ini juga berkaitan dengan heterofobia atau heteronegativisme. Heteronegativisme merupakan istilah untuk merujuk pada berbagai macam perasaan negatif dan kebencian yang mungkin dipegang dan diekspresikan oleh kelompok LGBT terhadap heteroseksual.[2] Pelontaran negatif yang irasional terhadap "ketidaksetujuan yang coba dipaksakan" walau dalam konteksnya terbukti bertentangan ranah ilmiah, medis, dan sains hingga sikap simpati medis dengan lontaran "homophobic", "homophobia", dan "fobia". Kamus bahasa Inggris Merriam-Webster mendefinisikan heterofobia sebagai "ketakutan irasional, keengganan, atau diskriminasi terhadap orang heteroseksual".[3]

Referensi

sunting
  1. ^ * "webster.com". 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-12-05. Diakses tanggal 2008-01-29. 
  2. ^ White, Stephen M.; Franzini, Louis R. (24 February 1999). "Heteronegativism: The Attitudes of Gay Men and Lesbians Toward Heterosexuals". Journal of Homosexuality. 37 (1): 65–79. doi:10.1300/J082v37n01_05. PMID 10203070. 
  3. ^ "heterophobia". Merriam-Webster (edisi ke-Online). Diakses tanggal 15 March 2022. 

Pranala luar

sunting