MV Mega Bakti
MV Mega Bakti adalah sebuah kapal penyelamat kapal selam yang dioperasikan oleh Angkatan Laut Kerajaan Malaysia (RMN). Kapal ini dirancang dan dibuat khusus oleh Keppel Singmarine untuk digunakan di Malaysia.[1][2]
Sejarah | |
---|---|
Malaysia | |
Nama | MV Mega Bakti |
Operator | Angkatan Laut Kerajaan Malaysia |
Pembangun | Keppel Singmarine |
Pelabuhan daftar | Teluk Sepanggar, Kota Kinabalu, Sabah |
Status | Aktif |
Ciri-ciri umum | |
Jenis | Kapal penyelamat kapal selam |
Berat benaman | 1960 ton |
Panjang | 80 m (260 ft) |
Lebar | 17 m (56 ft) |
Daya muat | 11 m (36 ft) |
Kecepatan | 150 knot (280 km/h; 170 mph) |
Awak kapal | 95 |
Pengembangan
suntingKeppel Singmarine menandatangani kontrak dengan RMN pada 12 Juli 2012. RMN secara resmi menerima Mega Bakti pada 24 September 2013 dan menugaskannya di bawah TLDM Submarine Headquarters (MAKS) yang bermarkas di Teluk Sepanggar, Sabah. Kapal ini digunakan sebagai penunjang kapal selam di permukaan laut.[3][4]
Referensi
sunting- ^ "Vessel details for: MEGA BAKTI (Standby Safety Vessel) - IMO 9612571, MMSI 533130895, Call Sign 9MPU8 Registered in Malaysia | AIS Marine Traffic". MarineTraffic.com.
- ^ "Keppel Offshore & Marine - Specialised Vessels". www.keppelom.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-04-23. Diakses tanggal 2021-04-24.
- ^ MV Mega Bakti sertai PR16 di Korea Selatan
- ^ "Mortars and Submarine Rescue - Malaysian Defence".