Marsekal Pertama TNI Meka Yudanto, S.Sos., M.A.P. (lahir 13 Desember 1969) adalah seorang perwira tinggi TNI-AU yang sejak 1 April 2024 mengemban amanat sebagai Wakil Gubernur Akademi Angkatan Udara.

Meka Yudanto
Wakil Gubernur AAU
Mulai menjabat
1 April 2024
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Kadisopslatau
Masa jabatan
28 Desember 2020 – 30 Mei 2022
Sebelum
Pendahulu
Kusworo
Pengganti
Jatmiko Adi
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir13 Desember 1969 (umur 54)
Blora, Jawa Tengah
KebangsaanIndonesia
Suami/istriNy. Lina Paramita
Anak
  • Muhammad Rizki Ferriyanto
  • Muhammad Ramadhian Arifianto
  • Muhammad Yudha Satrianto
Alma materAkademi Angkatan Udara (1994)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Udara
Masa dinas1994—sekarang
Pangkat Marsekal Pertama TNI
SatuanKorps Penerbang
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Meka, merupakan alumnus Akademi Angkatan Udara tahun 1994. Jabatan terakhir jenderal bintang satu ini adalah Staf Khusus Kasau.[1]

Riwayat Jabatan sunting

  • Instruktur Penerbang Wingdik Terbang Lanud Adi Sutjipto
  • Komandan Skadron Udara 4 Lanud Abdurahman Saleh
  • Komandan Lanud Suwondo (2019—2020)
  • Pangkosekhanudnas I/Jakarta[2] (2020—2021)
  • Kadisopslatau[3] (2021—2022)
  • Dirdik Kodiklatau (2022—2023)
  • Staf Khusus Kasau (2023—2024)
  • Wakil Gubernur AAU (2024—Sekarang)

Referensi sunting

Jabatan militer
Didahului oleh:
Hendro Arief H.
Wakil Gubernur AAU
2024—sekarang
Petahana
Didahului oleh:
Kusworo
Kadisopslatau
2021—2022
Diteruskan oleh:
Jatmiko Adi
Didahului oleh:
Zulfahmi
Pangkosekhanudnas I/Jakarta
2020—2021
Diteruskan oleh:
Djoko Tjahjono