Pembicaraan:Mochamad Rusdi Sutejo

Mochamad Rusdi Sutejo
Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Pasuruan
Masa jabatan
17 September 2019 – 31 Agustus 2024
PresidenJoko Widodo
GubernurKhofifah Indar Parawansa
BupatiIrsyad Yusuf
Grup parlemenFraksi Partai Gerakan Indonesia Raya
Daerah pemilihanPasuruan 1
Mayoritas14.900 (2014)
17.600 (2019)
22.336 (2024)
Ketua DPC Partai Gerindra Kabupaten Pasuruan
Mulai menjabat
20 Juni 2022
Ketua UmumPrabowo Subianto
Sebelum
Pendahulu
Moch. Sutrisno
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir20 Januari 1986 (umur 38)
Pasuruan, Jawa Timur [1]
Partai politikGerindra
Suami/istriMerita Ariestya Yudi
Anak3
AlmamaterSMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT Jombang
PekerjaanPolitisi
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mochamad Rusdi Sutejo (lahir 20 Januari 1986) adalah Putra daerah asli Pasuruan tepatnya lahir di kelurahan Kalianyar kecamatan Bangil kabupaten Pasuruan. Lahir di lingkungan pesisir dan sederhana dengan background yang agamis beliau menempuh pendidikan dasar di SDN Kalirejo dengan kebiasaan ngaji kepada Ustadz disetiap sore, Beliau melanjutkan pendidikan menengah di MTs Pondok Pesantren Bahrul Ulum Tambak Beras Jombang dan dilanjutkan di SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT Peterongan Jombang. Sebelum berkecimpung dalam dunia politik, aktivitas Beliau berkecimpung dalam dunia perikanan khususnya udang dan mempunyai beberapa karyawan dan tambak baik tradisional maupun busmetik. Karir Politik Beliau diawali pada tahun 2014 melalui Partai Gerindra mendapatkan suara lebih dari 14 ribu sekaligus menjadi suara terbanyak perorangan, di periode ini beliau menjadi Ketua Komisi III. Di periode 2019 beliau meraih lebih dari 17 ribu suara sekaligus mempertahankan capaian suara tertinggi perorangan yang mengantarkan beliau menjadi Wakil Ketua DPRD Kabupaten Pasuruan. Dan di periode 2024 diraih 22 Ribu suara mempertahankan capaian suara tertinggi perorangan.

Pengalaman Organisasi :

sunting
  1. Ketua TIDAR (Tunas Indonesia Raya) Kabupaten Pasuruan 2014 – 2019
  2. Ketua DPC Partai Gerindra Kabupaten Pasuruan 2022 – Sekarang
  3. Ketua Tim Kemenangan Prabowo Gibran 2024
  4. Bendahara DPC Petanesia (Habib Lutfi)
  5. Penasehat Relawan NDARU ( Nderek Guru Habib Lutfi)

Prestasi Dalam Bidang Politik

sunting

Dalam Pemilihan umum legislatif memperoleh suara terbanyak di DPRD Kabupaten Pasuruan dalam 3 periode berturut – turut :

  1. Pemilihan umum legislatif 2014 memperoleh 14.900 suara
  2. Pemilihan umum legislatif 2019 memperoleh 17.600 suara
  3. Pemilihan umum legislatif 2024 memperoleh 22.336 suara

Refrensi

sunting
  1. ^ "Profil H. M. RUSDI SUTEJO". lezen.id. 
Kembali ke halaman "Mochamad Rusdi Sutejo".