Peringatan keras

sunting

  Kontribusi yang konstruktif sangat kami apresiasi dan terus kami kawal, tetapi suntingan Anda baru-baru ini dalam halaman pengguna orang lain dapat dianggap sebagai vandalisme. Jangan menyunting halaman pengguna orang lain tanpa meminta izin. Bila Anda merasa membutuhkan bantuan kepada pengguna tersebut, tinggalkan pesan di halaman pembicaraan. Mohon untuk membaca halaman pengguna berkaitan etika dan tata cara penggunaan halaman pengguna. Terima kasih.

  Halo, dan selamat datang di Wikipedia. Meskipun kami menghargai bahwa Anda menikmati menggunakan Wikipedia, harap dicatat bahwa Wikipedia adalah sebuah ensiklopedia, BUKAN jejaring sosial. Wikipedia bukanlah tempat untuk bersosialisasi atau menulis hal-hal yang tidak terkait langsung dengan peningkatan ensiklopedia. Materi di luar topik dapat dihapus kapan saja. Mohon maaf, tetapi tujuan utama situs web ini adalah membangun sebuah ensiklopedia bebas. Terima kasih. BisikiNG (bicara) 1 Desember 2022 12.09 (UTC)Balas


Ini adalah halaman pembicaraan seorang pengguna anonim yang belum membuat akun atau tidak menggunakannya. Dengan demikian, kami terpaksa harus memakai alamat IP dalam bentuk angka untuk mengidentifikasikannya. Alamat IP seperti ini mungkin dipakai bersama oleh beberapa pengguna yang berbeda. Jika Anda adalah seorang pengguna anonim dan merasa mendapatkan komentar-komentar yang tidak relevan untuk Anda, silakan membuat akun atau masuk log untuk menghindari kerancuan dengan pengguna anonim lainnya di lain waktu.