Selamat datang di Wikipedia Indonesia, Cecilia Dewi K.A.!

Berikut ini ada beberapa pranala (link) yang dapat Anda telusuri jika masih baru kepada Wikipedia:

Untuk menandatangani sebuah pesan pada halaman diskusi, seperti halaman ini, ketik ~~~~ (empat kali tanda gelombang/tilde). Semoga Anda menikmati kunjungan Anda di Wikipedia Indonesia. Salam!

You don't speak Indonesian?

Cecilia Dewi K. A. [*^*] (Discuss with me!) 00:19, 13 Desember 2006 (UTC)


Halo Cecilia, selamat datang di Wikipedia bahasa Indonesia! Saya baru pertama kali ketemu pengguna baru yang memberikan selamat datang kepada dirinya sendiri, dengan memakai {{subst:sd}} pula! It's amazing! (Apa Anda sudah kenal dengan salah satu pengguna di sini?) :D

  • Apa yang Anda tanyakan di Warung Kopi, bisa dipelajari pertama-tama melalui pranala-pranala (links) yang ada di "kotak selamat datang" di atas. Kalau ada pertanyaan, silakan hubungi salah satu Wikipedia:Pengurus, mereka pasti akan menjawabnya dengan senang hati.
  • Wikipedia Indonesia pada saat ini sedang membangun, jadi ada banyak artikel yang belum selesai atau baru dirintis oleh para penggunanya (contoh, Penalaran -- lirik Serenity). Kalau Anda mau membantu, silakan langsung sunting dan tambahkan, berbagi pengetahuan dengan kami di sini. :D

~Rex••pesan•• 01:00, 13 Desember 2006 (UTC)

Lex, kan gue bilang juga apa, itu templatenya diganti dong... Yah don't mind me, just passing by.. Serenity 01:02, 13 Desember 2006 (UTC)

wew, subst:sd diri sendiri :D --(>.<) Clouseth (kirim pesan) 15:14, 13 Desember 2006 (UTC)

Yup, bisa jadi doi telah lama mengamat-amati jadi sudah ahli atau jgn2 :D hehehe -- just kidding. Gw juga masuk ke commons ngasih selamat sendiri kok. Pasti beliau udah lama entah di en atau wiki yg lain. Selamat datang Cecilia Dewi K.A. -- N/A(bicara) 15:25, 13 Desember 2006 (UTC)