Pemilihan umum Bupati Sumenep 2020

Pemilihan Umum Bupati Sumenep 2020 akan dilaksanakan pada 9 Desember 2020 untuk memilih Bupati Sumenep periode 2021-2024. Bupati petahana, Abuya Busyro Karim, tidak dapat mencalonkan diri kembali karena telah menjabat sebanyak dua periode.

Pemilihan Umum Bupati Sumenep 2020
9 Desember 2020[1]
Kandidat
 
Calon Achmad Fauzi Fattah Jasin
Partai PDI-P PKB
Wakil Dewi Khalifah Ali Fikri Warits
Peta persebaran suara
Peta Jawa Timur yang menyoroti Kabupaten Sumenep
Bupati dan Wakil Bupati petahana
Abuya Busyro Karim dan
Achmad Fauzi

Partai Kebangkitan Bangsa

Bupati dan Wakil Bupati terpilih

Belum Diketahui

Kursi parlemen

sunting

Hasil pemilihan umum legislatif 2019 di Kabupaten Sumenep terdapat 10 Partai Politik dengan jumlah 50 Kursi di DPRD Kabupaten Sumenep, yaitu:

No. Partai politik Jumlah kursi Perubahan kursi (2014)
1 PKB
10 / 50
  3 kursi
2 Demokrat
7 / 50
 
3 PPP
7 / 50
 
4 PAN
6 / 50
  1 kursi
5 Gerindra
6 / 50
  1 kursi
6 PDI-P
5 / 50
  1 kursi
7 NasDem
3 / 50
  1 kursi
8 Hanura
3 / 50
  1 kursi
9 PKS
2 / 50
 
10 PBB
1 / 50
 

Kandidat

sunting
Didahului oleh:
Abuya Busyro Karim
 
Bupati Sumenep

2021
Diteruskan oleh:
Belum Diketahui

Bakal Pasangan calon

sunting

Pemilihan umum ini bakal diikuti oleh dua pasangan calon bupati dan calon wakil bupati.

Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Partai Politik Pengusung Jumlah Kursi DPRD Keterangan

PDI-P
PAN
Gerindra
PKS
PBB

20 / 50
[2]
Achmad Fauzi

(Kader PDI Perjuangan)

Dewi Khalifah

(Kader Partai Hanura)

Wakil Bupati Sumenep
(2016-2021)
Pengasuh Pesantren Aqidah Usymuni Tarete, Kabupaten Sumenep
Pengusung:

Pendukung:

30 / 50
[3]
Fattah Jasin

(Non-Partisan)

Ali Fikri Warits

(Non-Partisan)

Mantan Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Timur Pengasuh Pondok Pesantren Annuqayah Daerah Lubangsa, Guluk-Guluk.

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Akhmad, Harits Tryan (27 Mei 2020). "Pilkada Serentak Disepakati Diselenggarakan 9 Desember 2020". detiknews. Diakses tanggal 4 Agustus 2020. 
  2. ^ "Diarak Massa Pendukung, Fauzi-Eva Mendaftar Pilkada Sumenep". cnnindonesia.com. 4 September 2020. Diakses tanggal 21 September 2020. 
  3. ^ Rahman, Ahmad (5 September 2020). "Fattah-Kiai Ali Daftar ke KPU Sumenep Usai Ziarahi Makam Para Raja". detik.com. Diakses tanggal 21 September 2020. 

Pranala luar

sunting