Midun Fadly memilik nama asli Ahmad Fadli, Pria kelahiran Baturaja 11-11-1991 ini mengawali karier di bidang videography sejak tahun 2014, berawal sebagai seorang Freelance yang biasa mengerjakan proyek-proyek musik seperti membuat videoklip dan short movie.

Pada tahun 2017 Midun bergabung bersama Raffi Ahmad membangun Youtube Rans Entertainment, berawal dari sebuah garasi kecil kini Rans Entertainment menjadi Media Digital yang cukup di Perhitungkan di Indonesia.