Daftar Perdana Menteri Turki

artikel daftar Wikimedia
(Dialihkan dari Perdana Menteri Turki)

Berikut merupakan daftar Perdana Menteri Turki

Pemerintah Majelis Nasional Agung

sunting
Nama Mulai Menjabat Berakhir Partai
1 Mustafa Kemal Atatürk 3 Mei 1920 24 Januari 1921 Non-partai
2 Mustafa Fevzi Çakmak 24 Januari 1921 9 Juli 1922 Non-partai
3 Hüseyin Rauf Orbay 12 Juli 1922 4 Agustus 1923 Non-partai
4 Ali Fethi Okyar 14 Agustus 1923 27 Oktober 1923 Non-partai

Republik Turki

sunting
Kunci: CHP DP AP ANAP DYP RP DSP AKP Lainnya
Nama Mulai Menjabat Berakhir Partai
1 İsmet İnönü, Pemerintahan Pertama 1 November 1923 6 Maret 1924 Partai Rakyat Republik
İsmet İnönü, Pemerintahan Kedua 6 Maret 1924 22 November 1924 Partai Rakyat Republik
2 Ali Fethi Okyar 22 November 1924 3 Maret 1925 Partai Rakyat Republik
İsmet İnönü, Pemerintahan Ketiga 4 Maret 1925 1 November 1927 Partai Rakyat Republik
İsmet İnönü, Pemerintahan Keempat 1 November 1927 27 September 1930 Partai Rakyat Republik
İsmet İnönü, Pemerintahan Kelima 27 September 1930 4 Mei 1931 Partai Rakyat Republik
İsmet İnönü, Pemerintahan Keenam 4 Mei 1931 1 Maret 1935 Partai Rakyat Republik
İsmet İnönü, Pemerintahan Ketujuh 1 Maret 1935 25 Oktober 1937 Partai Rakyat Republik
3 Celal Bayar, Pemerintahan Pertama 25 Oktober 1937 11 November 1938 Partai Rakyat Republik
Celal Bayar, Pemerintahan Kedua 11 November 1938 25 Januari 1939 Partai Rakyat Republik
4 Refik Saydam, Pemerintahan Pertama 25 Januari 1939 3 April 1939 Partai Rakyat Republik
Refik Saydam, Pemerintahan Kedua 3 April 1939 8 Juli 1942 Partai Rakyat Republik
5 Ahmet Fikri Tüzer* 8 Juli 1942 9 Juli 1942 Partai Rakyat Republik
6 Şükrü Saracoğlu, Pemerintahan Pertama 9 Juli 1942 9 Maret 1943 Partai Rakyat Republik
Şükrü Saracoğlu, Pemerintahan Kedua 9 Maret 1943 7 Agustus 1946 Partai Rakyat Republik
7 Mehmet Recep Peker 7 Agustus 1946 10 September 1947 Partai Rakyat Republik
8 Hasan Saka, Pemerintahan Pertama 10 September 1947 10 Juni 1948 Partai Rakyat Republik
Hasan Saka, Pemerintahan Kedua 10 Juni 1948 16 Januari 1949 Partai Rakyat Republik
9 Şemsettin Günaltay 16 Januari 1949 22 Mei 1950 Partai Rakyat Republik
10 Adnan Menderes, Pemerintahan Pertama 22 Mei 1950 9 Maret 1951 Partai Demokrat
Adnan Menderes, Pemerintahan Kedua 9 Maret 1951 17 Mei 1954 Partai Demokrat
Adnan Menderes, Pemerintahan Ketiga 17 Mei 1954 9 Desember 1955 Partai Demokrat
Adnan Menderes, Pemerintahan Keempat 9 Desember 1955 25 November 1957 Partai Demokrat
Adnan Menderes, Pemerintahan Kelima 25 November 1957 27 Mei 1960 Partai Demokrat
11 Cemal Gürsel, Pemerintahan Pertama 27 Mei 1960 5 Januari 1961 Pemerintahan non-sipil
Cemal Gürsel, Pemerintahan Kedua 5 Januari 1961 27 Oktober 1961 Pemerintahan non-sipil
12 Emin Fahrettin Özdilek 27 Oktober 1961 20 November 1961 Pemerintahan non-sipil
İsmet İnönü, Pemerintahan Kedelapan 20 November 1961 25 Juni 1962 Partai Rakyat Republik
İsmet İnönü, Pemerintahan Kesembilan 25 Juni 1962 25 Desember 1963 Partai Rakyat Republik
İsmet İnönü, Pemerintahan Kesepuluh 25 Desember 1963 20 Februari 1965 Partai Rakyat Republik
13 Suad Hayri Ürgüplü 20 Februari 1965 27 Oktober 1965 Partai Keadilan
14 Süleyman Demirel, Pemerintahan Pertama 27 Oktober 1965 3 November 1969 Partai Keadilan
Süleyman Demirel, Pemerintahan Kedua 3 November 1969 6 Maret 1970 Partai Keadilan
Süleyman Demirel, Pemerintahan Ketiga 6 Maret 1970 26 Maret 1971 Partai Keadilan
15 Nihat Erim, Pemerintahan Pertama 26 Maret 1971 11 Desember 1971 Pemerintahan koalisi Persatuan Nasional
Nihat Erim, Pemerintahan Kedua 11 Desember 1971 22 Mei 1972 Pemerintahan koalisi Persatuan Nasional
16 Ferit Melen 22 Mei 1972 15 April 1973 Pemerintahan sementara
17 Naim Talu 15 April 1973 26 Januari 1974 Pemerintahan sementara
18 Bülent Ecevit, Pemerintahan Pertama 26 Januari 1974 17 November 1974 Partai Rakyat Republik
19 Sadi Irmak 17 November 1974 31 Maret 1975 Pemerintahan sementara
Süleyman Demirel, Pemerintahan Keempat 31 Maret 1975 21 Juni 1977 Partai Keadilan
Bülent Ecevit, Pemerintahan Kedua 21 Juni 1977 21 Juli 1977 Partai Rakyat Republik
Süleyman Demirel, Pemerintahan Kelima 21 Juli 1977 5 Januari 1978 Partai Keadilan
Bülent Ecevit, Pemerintahan Ketiga 5 Januari 1978 12 November 1979 Partai Rakyat Republik
Süleyman Demirel, Pemerintahan Keenam 12 November 1979 12 September 1980 Partai Keadilan
20 Bülent Ulusu 21 September 1980 13 Desember 1983 Pemerintahan non-sipil
21 Turgut Özal, Pemerintahan Pertama 13 Desember 1983 21 Desember 1987 Partai Tanah Air
Turgut Özal, Pemerintahan Kedua 21 Desember 1987 9 November 1989 Partai Tanah Air
22 Yıldırım Akbulut 9 November 1989 23 Juni 1991 Partai Tanah Air
23 Mesut Yılmaz, Pemerintahan Pertama 23 Juni 1991 20 November 1991 Partai Tanah Air
Süleyman Demirel, Pemerintahan Ketujuh 20 November 1991 16 Maret 1993 Partai Jalan Kebenaran
24 Tansu Çiller, Pemerintahan Pertama 25 Juni 1993 5 Oktober 1995 Partai Jalan Kebenaran
Tansu Çiller, Pemerintahan Kedua 5 Oktober 1995 30 Oktober 1995 Partai Jalan Kebenaran
Tansu Çiller, Pemerintahan Ketiga 30 Oktober 1995 6 Maret 1996 Partai Jalan Kebenaran
Mesut Yılmaz, Pemerintahan Kedua 6 Maret 1996 28 Juni 1996 Partai Tanah Air
25 Necmettin Erbakan 28 Juni 1996 30 Juni 1997 Partai Kesejahteraan
Mesut Yılmaz, Pemerintahan Ketiga 30 Juni 1997 11 Januari 1999 Partai Tanah Air
Bülent Ecevit, Pemerintahan Keempat 11 Januari 1999 28 Mei 1999 Pemerintahan sementara
Bülent Ecevit, Pemerintahan Kelima 28 Mei 1999 19 November 2002 Partai Kiri Demokratik
24 Abdullah Gül 18 November 2002 14 Maret 2003 Partai Keadilan dan Pembangunan
25 Recep Tayyip Erdoğan, Pemerintahan Pertama 14 Maret 2003 29 Agustus 2007 Partai Keadilan dan Pembangunan
Recep Tayyip Erdoğan, Pemerintahan Kedua 29 Agustus 2007 6 Juli 2011 Partai Keadilan dan Pembangunan
Recep Tayyip Erdoğan, Pemerintahan Ketiga 6 Juli 2011 28 Agustus 2014 Partai Keadilan dan Pembangunan
26 Ahmet Davutoğlu 28 Agustus 2014 24 Mei 2016 Partai Keadilan dan Pembangunan
27 Binali Yıldırım 24 Mei 2016 9 Juli 2018 Partai Keadilan dan Pembangunan

Keterangan

sunting
  • Menteri Dalam Negeri Ahmet Fikri Tüzer menjabat sebagai Perdana Menteri ke-12 selama sehari sebelum Perdana Menteri ke-13 Şükrü Saracoğlu dilantik pada 9 Juli 1942.


Lihat pula

sunting


  • sekarang Binali yildrim adalah perdana mentri turki