Perioikoi, adalah anggota kelompok otonom yang bebas tetapi bukan penduduk warga negara Sparta. Terkonsentrasi di pantai dan dataran tinggi Lakonia, nama περίοικοι berasal dari περί / peri, "sekitar," dan οἶκος / oikos, "tiggal, rumah." Mereka adalah orang-orang yang hanya diperbolehkan melakukan perjalanan kota lain, yang mana penduduk Sparta tidak, kecuali diberi izin.

Lihat juga

sunting

Referensi

sunting
  • Paul Cartledge, Sparta and Lakonia. A Regional History 1300 to 362 BC, Routledge, New York, 2002 (2nd edition) ISBN 0-415-26276-3
  • Edmond Lévy, Sparte: histoire politique et sociale jusqu’à la conquête romaine (Sparta: Political and Social History until the Roman Conquest), Seuil, coll. "Points Histoire" (Points of History), Paris, 2003 ISBN 2-02-032453-9
  • Finley, M.I. Ancient History, Evidence and Models, Chatto & Windus, (London 1985).
  • Mathieu Aref, Grèce (Mycéniens=Pélasges) ou la solution d'une enigme (Greece (Mycenaeans=Pelasgians) Or A Solution To The Enigma) - Collection Mnemosyne (Mnemosyne Collection) - Paris 2004

Pranala luar

sunting