Puding kelapa adalah sebuah hidangan dim sum yang dimasukkan ke kulkas yang ditemukan di Hong Kong, Taiwan, Tiongkok Selatan dan pecinan-pecinan di negara lainnya. Hidangan tersebut memiliki rasa yang manis dan tekstur yang lembut seperti gelatin namun berwarna putih alih-alih bening seperti gelatin. Hidangan tersebut bukanlah puding meskipun terkadang disebut puding kelapa.[1]

Puding kelapa
JenisPastri
Tempat asalTiongkok
Bahan utamaSantan kelapa; tepung gandum dan tepung jagung, atau agar dan gelatin
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Coconut Bar[pranala nonaktif permanen]. iFood TV. Accessed 31 March 2012.