Rue Pastourelle
nama jalan di Perancis
Rue Pastourelle adalah sebuah jalan di distrik ketiga (atau arondisemen) Paris.
Stasiun metro terdekatnya adalah Arts et Métiers dan Saint-Sébastien - Froissart.
Dimulai di Rue Charlot dan berakhir di Boulevard du Temple. Jalan ini dinamai Roger Pastorelle yang tinggal di sini pada tahun 1378 ketika dia menjadi anggota parlemen Prancis.[1]
Catatan
suntingPranala luar
suntingCari tahu mengenai Rue Pastourelle pada proyek-proyek Wikimedia lainnya: | |
Definisi dan terjemahan dari Wiktionary | |
Gambar dan media dari Commons | |
Berita dari Wikinews | |
Kutipan dari Wikiquote | |
Teks sumber dari Wikisource | |
Buku dari Wikibuku |
Wikiwisata memiliki panduan wisata Rue Pastourelle.