Mayor Jenderal TNI (Purn.) Rusmanto (lahir 10 Desember 1957) adalah seorang purnawirawan TNI-AD yang terakhir kali menjabat sebagai Staf Ahli Menteri Pertahanan bidang sosial.

Rusmanto
Dirhubad ke-20[1]
Masa jabatan
9 September 2013 – 15 Juli 2014
Sebelum
Pendahulu
Brigjen TNI Sahrun Abu Junwar
Pengganti
Brigjen TNI Wegig Poertjahjo
Sebelum
Komisaris Independen PT Wijaya Karya (Persero) Tbk
Mulai menjabat
2021-Sekarang
Informasi pribadi
Lahir10 Desember 1957 (umur 67)
Yogyakarta
AlmamaterAkademi Militer (1983)
Penghargaan sipilAdhi Makayasa - Tri Sakti Wiratama (1983)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1983—2016
Pangkat Mayor Jenderal TNI
NRP29584
SatuanKorps perhubungan (CHB)
KomandoPushubad
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Rusmanto, merupakan lulusan terbaik Akademi Militer tahun 1983 dan mahir dalam bidang Perhubungan. Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Staf Khusus Kasad.

Riwayat Pendidikan

sunting
  • Akmil (1983)
  • Seskoad (1996)
  • Sesko TNI (2002)
  • Lemhanas PPSA XVIII (2012)

Riwayat Jabatan

sunting
  • Paban IV/Sistek Skomlek TNI
  • Dansatkomlek TNI (2011—2013)
  • Dirhubad[1] (2013—2014)
  • Koorsahli Kasad (2014)
  • Staf Khusus Kasad (2014—2015)
  • Staf Ahli Menhan bidang Sosial (2015—2016)
  • Komisaris Independen PT Wijaya Karya (Persero) Tbk (2021—)

Referensi

sunting
  1. ^ a b Saifullah, Muhammad (10 September 2013). "Panglima TNI Mutasi 31 Perwira Tinggi". okezone.com. Diakses tanggal 11 November 2022.