Stefan Yanev (jenderal)

Stefan Dinchev Yanev (bahasa Bulgaria: Стефан Динчев Янев; lahir 1 Maret 1960) adalah seorang perwira angkatan darat dan brigadir jenderal asal Bulgaria yang menjabat sebagai wakil perdana menteri dan menteri pertahanan dari Januari sampai Mei 2017. Ia menjabat sebagai pelaksana tugas Perdana Menteri Bulgaria dari 12 Mei 2021 sampai 13 Desember 2021 saat ia digantikan oleh Kiril Petkov.[1][2][3]

Stefan Yanev
Стефан Янев
Potret resmi, 2017
Perdana Menteri Bulgaria
Masa jabatan
12 Mei 2021 – 13 Desember 2021
PresidenRumen Radev
Sebelum
Pendahulu
Boyko Borisov
Pengganti
Kiril Petkov
Menteri Pertahanan
Masa jabatan
27 Januari 2017 – 4 Mei 2017
Perdana MenteriOgnyan Gerdzhikov
Informasi pribadi
Lahir
Стефан Динчев Янев
Stefan Dinchev Yanev

01 Maret 1960 (umur 64)
Popovitsa, Plovdiv, Bulgaria
KebangsaanBulgaria
Partai politikIndependen
Karier militer
Pihak Bulgaria
Dinas/cabangTentara Rakyat Bulgaria (sampai 1989)
Angkatan Darat Bulgaria (1989–2014)
Masa dinas1979–2014
PangkatBrigadir jenderal
KomandoDivisi Artileri
Facebook: stefan.d.yanev Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Referensi

sunting
  1. ^ "Who Is Stefan Yanev - New Bulgarian Caretaker Prime Minister?". www.novinite.com. 11 May 2021. 
  2. ^ "Bułgaria: Prezydent: przywrócenie zaufania do instytucji państwa najważniejszym zadaniem rządu - rynki zagraniczne". wnp.pl (dalam bahasa Polski). Diakses tanggal 2021-05-13. 
  3. ^ "Bulgarian President Radev names Stefan Yanev caretaker PM". The Sofia Globe (dalam bahasa Inggris). 2021-05-11. Diakses tanggal 2021-05-13. 
Jabatan politik
Didahului oleh:
Nikolay Nenchev
Menteri Pertahanan
2017
Diteruskan oleh:
Krasimir Karakachanov
Didahului oleh:
Boyko Borisov
Perdana Menteri Bulgaria
2021
Diteruskan oleh:
Kiril Petkov