Teluk Tolo
teluk di Indonesia
Teluk Tolo, juga dikenal sebagai Teluk Towori, adalah perairan yang terletak di antara semenanjung timur dan tenggara pulau Sulawesi di Indonesia.
Teluk Tolo | |
---|---|
Letak | Asia Tenggara |
Jenis perairan | Teluk |
Aliran masuk utama | Laut Banda |
Terletak di negara | Indonesia |
Referensi | Teluk Tolo: Indonesia National Geospatial-Intelligence Agency, Bethesda, MD, USA |
Berbeda dengan Teluk Tomini di utaranya[1] atau Teluk Boni di barat dayanya,[2] Teluk Tolo tidak diakui sebagai teluk oleh Organisasi Hidrografi Internasional. Tetapi masuk dalam wilayah Laut Banda.[3]
Lihat juga
suntingReferensi
suntingKutipan
sunting- ^ IHO (1953), §48 (d).
- ^ IHO (1953), §48 (k).
- ^ IHO (1953), §48 (g).
Bibliografi
sunting- Limits of Oceans and Seas, 3rd ed. (PDF), International Hydrographic Organization, 1953, diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2018-10-05, diakses tanggal 29 December 2020.