Unjuk rasa Polandia 2023

Unjuk rasa Polandia 2023 adalah sebuah unjuk rasa anti-pemerintah di Polandia yang berlangsung dari Juni 2023 dan telah meletus di seluruh Polandia, terutama di Warsawa. Unjuk rasa dipicu oleh pengesahan RUU yang biasa disebut sebagai Lex Tusk, yang menurut para kritikus akan mengganggu pemisahan kekuasaan konstitusional dengan memberikan partai yang berkuasa PiS wewenang terhadap pengujian yudisial. Oposisi Polandia di Parlemen Nasional, serta banyak komentator asing, menganggap persetujuan undang-undang tersebut sebagai tindakan perpanjangan krisis konstitusional di bawah kepresidenan Andrzej Duda dan Perdana Menteri Mateusz Morawiecki.[5][6]

Unjuk rasa Polandia 202
Orang-orang berbaris melalui jalan-jalan di Warsawa sebagai bagian dari protes yang diadakan pada 4 Juni 2023.
Tanggal4 Juni 2023 – sedang berlangsung
LokasiWarsaw,[1] Polandia
SebabKemunduran demokrasi
  • Erosi kebebasan sipil
  • Dugaan penindasan terhadap partai oposisi[2][3]
  • Penindasan terhadap penelitian Holocaust independen
  • Menjauh dari Uni Eropa
TujuanDemokratisasi
  • Anti-korupsi
  • Pemilu
  • Pro-Eropaisme
Pihak terlibat
Pengunjuk rasa pro-demokrasi
Mimbar Kewarganegaraan
Pemerintah Polandiat
Partai Hukum dan Keadilan
Tokoh utama
Jumlah
500,000 pengunjuk rasa[4]

Referensi

sunting
  1. ^ "Poland protest: Hundreds of thousands demand change in Warsaw". BBC News. 4 June 2023. Diakses tanggal 5 June 2023. 
  2. ^ "Polish president signs 'Tusk Law' on undue Russian influence". Reuters. Warsaw. 29 May 2023. Diakses tanggal 5 June 2023. 
  3. ^ Scislowska, Monika (29 May 2023). "Poland's president approves law on Russia's influence that could target opposition". Associated Press. Warsaw, Poland. Diakses tanggal 5 June 2023. 
  4. ^ a b Gera, Vanessa (4 June 2023). "Hundreds of thousands march in Poland anti-government protests to show support for democracy". Associated Press. Warsaw, Poland. Diakses tanggal 5 June 2023. 
  5. ^ Walker, Shaun (4 June 2023). "Poland: hundreds of thousands march against rightwing populist government". The Guardian (dalam bahasa Inggris). ISSN 0261-3077. Diakses tanggal 6 June 2023. 
  6. ^ "La grande manifestazione contro il governo polacco a Varsavia". Il Post (dalam bahasa Italia). 4 June 2023. Diakses tanggal 6 June 2023.