Wikipedia:Peristiwa terkini/Mei 2022
1 Mei
sunting- Real Madrid menjuarai La Liga setelah mengalahkan Espanyol.
- Dritan Abazović dipilih oleh parlemen menjadi Perdana Menteri Montenegro.
- Dewan direksi Twitter menerima tawaran pengambilalihan perusahaan itu oleh Elon Musk (gambar).
- Emmanuel Macron terpilih kembali menjadi Presiden Prancis.
2 Mei
sunting- Real Madrid menjuarai La Liga setelah mengalahkan Espanyol.
- Dritan Abazović dipilih oleh parlemen menjadi Perdana Menteri Montenegro menggantikan Zdravko Krivokapić yang digulingkan dari jabatannya lewat mosi tidak percaya.
- Dewan direksi Twitter menerima tawaran pengambilalihan perusahaan itu oleh Elon Musk (gambar).
- Emmanuel Macron terpilih kembali menjadi Presiden Prancis.
3 Mei
sunting- Real Madrid menjuarai La Liga setelah mengalahkan Espanyol.
- Dritan Abazović dipilih oleh parlemen menjadi Perdana Menteri Montenegro menggantikan Zdravko Krivokapić yang digulingkan dari jabatannya lewat mosi tidak percaya.
- Dewan direksi Twitter menerima tawaran pengambilalihan perusahaan itu oleh Elon Musk (gambar).
- Emmanuel Macron terpilih kembali menjadi Presiden Prancis.
4 Mei
sunting- Real Madrid menjuarai La Liga setelah mengalahkan Espanyol.
- Dritan Abazović dipilih oleh parlemen menjadi Perdana Menteri Montenegro menggantikan Zdravko Krivokapić yang digulingkan dari jabatannya lewat mosi tidak percaya.
- Dewan direksi Twitter menerima tawaran pengambilalihan perusahaan itu oleh Elon Musk (gambar).
- Emmanuel Macron terpilih kembali menjadi Presiden Prancis.
5 Mei
sunting- Real Madrid menjuarai La Liga setelah mengalahkan Espanyol.
- Dritan Abazović dipilih oleh parlemen menjadi Perdana Menteri Montenegro menggantikan Zdravko Krivokapić yang digulingkan dari jabatannya lewat mosi tidak percaya.
- Dewan direksi Twitter menerima tawaran pengambilalihan perusahaan itu oleh Elon Musk (gambar).
- Emmanuel Macron terpilih kembali menjadi Presiden Prancis.
6 Mei
sunting- Real Madrid menjuarai La Liga setelah mengalahkan Espanyol.
- Dritan Abazović dipilih oleh parlemen menjadi Perdana Menteri Montenegro menggantikan Zdravko Krivokapić yang digulingkan dari jabatannya lewat mosi tidak percaya.
- Dewan direksi Twitter menerima tawaran pengambilalihan perusahaan itu oleh Elon Musk (gambar).
- Emmanuel Macron terpilih kembali menjadi Presiden Prancis.
7 Mei
sunting- Real Madrid menjuarai La Liga setelah mengalahkan Espanyol.
- Dritan Abazović dipilih oleh parlemen menjadi Perdana Menteri Montenegro menggantikan Zdravko Krivokapić yang digulingkan dari jabatannya lewat mosi tidak percaya.
- Dewan direksi Twitter menerima tawaran pengambilalihan perusahaan itu oleh Elon Musk (gambar).
- Emmanuel Macron terpilih kembali menjadi Presiden Prancis.
8 Mei
sunting- Real Madrid menjuarai La Liga setelah mengalahkan Espanyol.
- Dritan Abazović dipilih oleh parlemen menjadi Perdana Menteri Montenegro menggantikan Zdravko Krivokapić yang digulingkan dari jabatannya lewat mosi tidak percaya.
- Dewan direksi Twitter menerima tawaran pengambilalihan perusahaan itu oleh Elon Musk (gambar).
- Emmanuel Macron terpilih kembali menjadi Presiden Prancis.
9 Mei
sunting- John Lee terpilih menjadi Kepala Eksekutif Hong Kong.
- Real Madrid menjuarai La Liga setelah mengalahkan Espanyol.
- Dritan Abazović (gambar) dipilih oleh parlemen menjadi Perdana Menteri Montenegro menggantikan Zdravko Krivokapić yang digulingkan dari jabatannya lewat mosi tidak percaya.
- Dewan direksi Twitter menerima tawaran pengambilalihan perusahaan itu oleh Elon Musk.
10 Mei
sunting- John Lee terpilih menjadi Kepala Eksekutif Hong Kong.
- Real Madrid menjuarai La Liga setelah mengalahkan Espanyol.
- Dritan Abazović (gambar) dipilih oleh parlemen menjadi Perdana Menteri Montenegro menggantikan Zdravko Krivokapić yang digulingkan dari jabatannya lewat mosi tidak percaya.
- Dewan direksi Twitter menerima tawaran pengambilalihan perusahaan itu oleh Elon Musk.
11 Mei
sunting- John Lee terpilih menjadi Kepala Eksekutif Hong Kong.
- Real Madrid menjuarai La Liga setelah mengalahkan Espanyol.
- Dritan Abazović (gambar) dipilih oleh parlemen menjadi Perdana Menteri Montenegro menggantikan Zdravko Krivokapić yang digulingkan dari jabatannya lewat mosi tidak percaya.
- Dewan direksi Twitter menerima tawaran pengambilalihan perusahaan itu oleh Elon Musk.
12 Mei
sunting- John Lee terpilih menjadi Kepala Eksekutif Hong Kong.
- Ledakan gas di Hotel Saratoga (gambar) di Havana, La Habana, Kuba, menewaskan 43 orang dan melukai 97 orang.
- Real Madrid menjuarai La Liga setelah mengalahkan Espanyol.
- Dritan Abazović dipilih oleh parlemen menjadi Perdana Menteri Montenegro menggantikan Zdravko Krivokapić yang digulingkan dari jabatannya lewat mosi tidak percaya.
13 Mei
sunting- Pesta Olahraga Asia Tenggara dibuka di Hanoi, Vietnam.
- Presiden Ukraina pertama Leonid Kravchuk meninggal dunia pada usia 88 tahun.
- John Lee (gambar) terpilih menjadi Kepala Eksekutif Hong Kong.
- Ledakan gas di Hotel Saratoga di Havana, La Habana, Kuba, menewaskan 43 orang dan melukai 97 orang.
14 Mei
sunting- Pesta Olahraga Asia Tenggara dibuka (vi) di Hanoi, Vietnam.
- Lubang hitam supermasif di pusat galaksi Bima Sakti Sagitarius A* dicitrakan oleh Event Horizon Telescope.
- Presiden Ukraina pertama Leonid Kravchuk (gambar) meninggal dunia pada usia 88 tahun.
- John Lee terpilih menjadi Kepala Eksekutif Hong Kong.
15 Mei
sunting- Ukraina, yang diwakili oleh Kalush Orchestra dengan lagu "Stefania”, memenangkan Kontes Lagu Eurovision di Torino, Italia.
- Sepuluh orang tewas dalam sebuah penembakan massal di sebuah pasar swalayan di Buffalo, New York.
- Mohammed bin Zayed Al Nahyan (gambar) mewarisi Keamiran Abu Dhabi dan menjadi Presiden Uni Emirat Arab setelah kematian Khalifa bin Zayed Al Nahyan.
- Di tengah-tengah unjuk rasa, Ranil Wickremesinghe diangkat menjadi Perdana Menteri Sri Lanka yang baru.
16 Mei
sunting- Ukraina, yang diwakili oleh Kalush Orchestra dengan lagu "Stefania”, memenangkan Kontes Lagu Eurovision di Torino, Italia.
- Sepuluh orang tewas dalam sebuah penembakan massal di sebuah pasar swalayan di Buffalo, New York.
- Mohammed bin Zayed Al Nahyan (gambar) mewarisi Keamiran Abu Dhabi dan menjadi Presiden Uni Emirat Arab setelah kematian Khalifa bin Zayed Al Nahyan.
- Di tengah-tengah unjuk rasa, Ranil Wickremesinghe diangkat menjadi Perdana Menteri Sri Lanka yang baru.
17 Mei
sunting- Kalush Orchestra dari Ukraina yang menyanyikan "Stefania" menjuarai Kontes Lagu Eurovision.
- Muhammad bin Zayid Al Nahyan menjadi Amir Abu Dhabi sekaligus Presiden Uni Emirat Arab menggantikan Khalifa bin Zayed Al Nahyan yang meninggal dunia.
- Pesta Olahraga Asia Tenggara dibuka (vi) di Hanoi, Vietnam.
- Lubang hitam supermasif di pusat galaksi Bima Sakti Sagitarius A* (gambar) dicitrakan oleh Event Horizon Telescope.
18 Mei
sunting- Kalush Orchestra dari Ukraina yang menyanyikan "Stefania" menjuarai Kontes Lagu Eurovision.
- Muhammad bin Zayid Al Nahyan menjadi Amir Abu Dhabi sekaligus Presiden Uni Emirat Arab menggantikan Khalifah bin Zayid Al Nahyan yang meninggal dunia.
- Pesta Olahraga Asia Tenggara dibuka (vi) di Hanoi, Vietnam.
- Lubang hitam supermasif di pusat galaksi Bima Sakti Sagitarius A* (gambar) dicitrakan oleh Event Horizon Telescope.
19 Mei
sunting- Kalush Orchestra dari Ukraina yang menyanyikan "Stefania" menjuarai Kontes Lagu Eurovision.
- Muhammad bin Zayid Al Nahyan menjadi Amir Abu Dhabi sekaligus Presiden Uni Emirat Arab menggantikan Khalifah bin Zayid Al Nahyan yang meninggal dunia.
- Pesta Olahraga Asia Tenggara dibuka (vi) di Hanoi, Vietnam.
- Lubang hitam supermasif di pusat galaksi Bima Sakti Sagitarius A* (gambar) dicitrakan oleh Event Horizon Telescope.
20 Mei
sunting- Kalush Orchestra dari Ukraina yang menyanyikan "Stefania" menjuarai Kontes Lagu Eurovision.
- Muhammad bin Zayid Al Nahyan menjadi Amir Abu Dhabi sekaligus Presiden Uni Emirat Arab menggantikan Khalifah bin Zayid Al Nahyan yang meninggal dunia.
- Pesta Olahraga Asia Tenggara dibuka (vi) di Hanoi, Vietnam.
- Lubang hitam supermasif di pusat galaksi Bima Sakti Sagitarius A* (gambar) dicitrakan oleh Event Horizon Telescope.
21 Mei
sunting- Kalush Orchestra dari Ukraina yang menyanyikan "Stefania" menjuarai Kontes Lagu Eurovision.
- Muhammad bin Zayid Al Nahyan menjadi Amir Abu Dhabi sekaligus Presiden Uni Emirat Arab menggantikan Khalifah bin Zayid Al Nahyan yang meninggal dunia.
- Pesta Olahraga Asia Tenggara dibuka (vi) di Hanoi, Vietnam.
- Lubang hitam supermasif di pusat galaksi Bima Sakti Sagitarius A* (gambar) dicitrakan oleh Event Horizon Telescope.
22 Mei
sunting- Partai Buruh Australia, pimpinan Anthony Albanese (gambar), memenangkan kursi terbanyak dalam pemilu federal Australia.
- Finlandia dan Swedia mengajukan diri untuk bergabung dengan NATO.
- Pasukan Lebanon, pimpinan Samir Geagea, memenangkan kursi terbanyak dalam pemilihan umum Lebanon 2022.
- Dalam bidang bulu tangkis, India memenangkan Piala Thomas 2022, sementara Korea Selatan memenangkan Piala Uber 2022.
23 Mei
sunting- Partai Buruh Australia, pimpinan Anthony Albanese (gambar), memenangkan kursi terbanyak dalam pemilu federal Australia.
- Finlandia dan Swedia mengajukan diri untuk bergabung dengan NATO.
- Pasukan Lebanon, pimpinan Samir Geagea, memenangkan kursi terbanyak dalam pemilihan umum Lebanon 2022.
- Dalam bidang bulu tangkis, India memenangkan Piala Thomas 2022, sementara Korea Selatan memenangkan Piala Uber 2022.
24 Mei
sunting- Partai Buruh Australia, pimpinan Anthony Albanese (gambar), memenangkan kursi terbanyak dalam pemilu federal Australia.
- Finlandia dan Swedia mengajukan diri untuk bergabung dengan NATO.
- Pasukan Lebanon, pimpinan Samir Geagea, memenangkan kursi terbanyak dalam pemilihan umum Lebanon 2022.
- Dalam bidang bulu tangkis, India memenangkan Piala Thomas 2022, sementara Korea Selatan memenangkan Piala Uber 2022.
- Lyon Féminin menjuarai Liga Champions Wanita UEFA setelah mengalahkan Barcelona Femení di babak final dan menjadi gelar juara ke-8 di kompetisi tersebut.
25 Mei
sunting- Partai Buruh Australia, pimpinan Anthony Albanese (gambar), memenangkan kursi terbanyak dalam pemilu federal Australia.
- Finlandia dan Swedia mengajukan diri untuk bergabung dengan NATO.
- Pasukan Lebanon, pimpinan Samir Geagea, memenangkan kursi terbanyak dalam pemilihan umum Lebanon 2022.
- Dalam bidang bulu tangkis, India memenangkan Piala Thomas 2022, sementara Korea Selatan memenangkan Piala Uber 2022.
- Lyon Féminin menjuarai Liga Champions Wanita UEFA setelah mengalahkan Barcelona Femení di babak final dan menjadi gelar juara ke-8 di kompetisi tersebut.
26 Mei
sunting- Partai Buruh Australia, pimpinan Anthony Albanese (gambar), memenangkan kursi terbanyak dalam pemilu federal Australia.
- Finlandia dan Swedia mengajukan diri untuk bergabung dengan NATO.
- Pasukan Lebanon, pimpinan Samir Geagea, memenangkan kursi terbanyak dalam pemilihan umum Lebanon 2022.
- Dalam bidang bulu tangkis, India memenangkan Piala Thomas 2022, sementara Korea Selatan memenangkan Piala Uber 2022.
27 Mei
sunting- Partai Buruh Australia, pimpinan Anthony Albanese (gambar), memenangkan kursi terbanyak dalam pemilu federal Australia.
- Finlandia dan Swedia mengajukan diri untuk bergabung dengan NATO.
- Pasukan Lebanon, pimpinan Samir Geagea, memenangkan kursi terbanyak dalam pemilihan umum Lebanon 2022.
- Dalam bidang bulu tangkis, India memenangkan Piala Thomas 2022, sementara Korea Selatan memenangkan Piala Uber 2022.
28 Mei
sunting- Partai Buruh Australia, pimpinan Anthony Albanese (gambar), memenangkan kursi terbanyak dalam pemilu federal Australia.
- Finlandia dan Swedia mengajukan diri untuk bergabung dengan NATO.
- Pasukan Lebanon, pimpinan Samir Geagea, memenangkan kursi terbanyak dalam pemilihan umum Lebanon 2022.
- Dalam bidang bulu tangkis, India memenangkan Piala Thomas 2022, sementara Korea Selatan memenangkan Piala Uber 2022.
29 Mei
sunting- Partai Buruh Australia, pimpinan Anthony Albanese (gambar), memenangkan kursi terbanyak dalam pemilu federal Australia.
- Finlandia dan Swedia mengajukan diri untuk bergabung dengan NATO.
- Pasukan Lebanon, pimpinan Samir Geagea, memenangkan kursi terbanyak dalam pemilihan umum Lebanon 2022.
- Dalam bidang bulu tangkis, India memenangkan Piala Thomas 2022, sementara Korea Selatan memenangkan Piala Uber 2022.
30 Mei
sunting- Partai Buruh Australia, pimpinan Anthony Albanese (gambar), memenangkan kursi terbanyak dalam pemilu federal Australia.
- Finlandia dan Swedia mengajukan diri untuk bergabung dengan NATO.
- Pasukan Lebanon, pimpinan Samir Geagea, memenangkan kursi terbanyak dalam pemilihan umum Lebanon 2022.
- Dalam bidang bulu tangkis, India memenangkan Piala Thomas 2022, sementara Korea Selatan memenangkan Piala Uber 2022.
31 Mei
sunting- Tara Air Penerbangan 197 (gambar) berpenumpang 22 orang jatuh di pegunungan Nepal.
- Real Madrid mengalahkan Liverpool dalam Final Liga Champions UEFA.
- Penulis India Geetanjali Shree dan penerjemah Daisy Rockwell memenangkan International Booker Prize untuk Tomb of Sand.
- Pengadilan India menjatuhkan hukuman penjara seumur hidup kepada pemimpin separatis Kashmir Yasin Malik.