Yan (Anshi)
Yan (Hanzi: 燕; Pinyin: Yān), yang juga dikenal sebagai Yan Besar (Hanzi: 大燕; Pinyin: Dà Yān), adalah sebuah negara yang didirikan pada tahun 756 oleh jenderal dinasti Tang An Lushan, setelah ia memberontak melawan pemerintahan Kaisar Xuanzong dari Tang pada 755. Negara tersebut dibubarkan pada 763, setelah kematian mantan subordinat An Lushan, putra Shi Siming, Shi Chaoyi, yang menjadi orang terakhir yang mengklaim gelar-nya sebagai kaisar Yan.
Yan 燕 | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
756–763 | |||||||||
Status | Kekaisaran | ||||||||
Ibu kota | Luoyang (756–757) Yecheng (757–759) Fanyang (759) Luoyang (759–762) | ||||||||
Bahasa yang umum digunakan | Tionghoa | ||||||||
Agama | Buddha, Tao, Konghucu, Agama foklor Tiongkok | ||||||||
Pemerintahan | Monarki | ||||||||
Kaisar | |||||||||
• 756–757 | An Lushan, ke-1 | ||||||||
• 757–759 | An Qingxu, ke-2 | ||||||||
• 759–761 | Shi Siming, ke-3 | ||||||||
• 761–763 | Shi Chaoyi, ke-4 | ||||||||
Era Sejarah | Pemberontakan An Lushan | ||||||||
• An Lushan mendeklarasikan dirinya sendiri sebagai kaisar | 5 Februari 756 | ||||||||
• Shi Chaoyi bunuh diri | 763 | ||||||||
Mata uang | Koin Tiongkok, Pembayaran Tiongkok | ||||||||
| |||||||||
Penguasa Yan
suntingNama kuil | Nama anumerta | Nama pribadi | Masa pemerintahan | Nama era |
---|---|---|---|---|
Tidak ada | La (剌 là) | An Lushan | 756-757 | Shengwu (聖武 Shèngwǔ) |
Tidak ada | Tidak ada | An Qingxu | 757-759 | Tiancheng (天成 Tiānchéng) |
Tidak ada | Tidak ada | Shi Siming | 759-761 | Shuntian (順天 Shùntiān) 759-761 Yingtian (應天 Yìngtiān) 761 |
Tidak ada | Tidak ada | Shi Chaoyi | 761-763 | Xiansheng (顯聖 Xiǎnshèng) |
Lihat pula
suntingDaftar pustaka
suntingReferensi
sunting- www.sinica.edu.tw