Wikipedia:Permintaan artikel

Selamat datang di halaman permintaan artikel Wikipedia!

Di halaman ini Anda dapat meminta pembuatan artikel baru yang belum ada di dalam Wikipedia bahasa Indonesia.

Sebelum melakukan permintaan

  • Lakukan pencarian dahulu. Wikipedia sangatlah luas, lakukanlah pencarian dahulu untuk memastikan bahwa artikel yang anda minta belum ada.
  • Lakukan pencarian lagi. Jika Wikipedia Indonesia belum memiliki artikel tersebut, Anda dapat mencarinya di mesin pencari kesukaan Anda, dan Anda dapat memberitahukan kami temuan Anda supaya dapat ditambahkan di sini. Wikipedia bahasa lain mungkin sudah memiliki artikel yang Anda ingini, jika demikian, mohon cantumkan versi Wikipedia tersebut supaya penerjemah kami dapat menterjemahkan artikel yang dimaksud.
  • Kerjakan tugas atau PR Anda sendiri. Wikipedia bukanlah tempat untuk meminta judul tugas akhir, skripsi, atau mengerjakan pekerjaan rumah Anda.
  • Jangan berdiskusi di sini. Halaman ini untuk melakukan permintaan pembuatan artikel. Untuk pertanyaan atau diskusi tentang artikel atau Wikipedia, dapat dilakukan di halaman pembicaraan artikel bersangkutan, atau di Wikipedia:Warung Kopi.

Cara meminta artikel

  • Tulis permintaan Anda. Pilihlah subbagian yang tepat (misalnya Budaya) dan tulislah permintaan Anda dengan format *[[Nama artikel]]. Jika ada, sertakan pula alamat situs lain yang bisa menjadi rujukan pembuatan artikel tersebut.
  • Bila bersumber dari Wikipedia bahasa lain. Apabila artikel yang Anda minta sudah ada di Wikipedia bahasa lain, berilah pranala ke artikel tersebut. Dengan format *[[Nama artikel]] ([[:en:Nama artikel di tempat lain]]). Misalnya, *[[Cosmopolitan (majalah)]] ([[:en:Cosmopolitan (magazine)]]), akan menghasilkan: Cosmopolitan (majalah) (en:Cosmopolitan (magazine)).
  • Jangan tulis informasi pribadi. Jangan cantumkan alamat email, alamat rumah, maupun nomor telepon.
  • Bersabarlah. Artikel yang Anda minta tidak akan langsung muncul, tolong bersabar karena artikel di Wikipedia dibuat oleh penyunting sukarela.

Lihat pula:

Budaya

  • saya ingin mengetahui sejarah sastra indonesia angkatan 45. Catatan: Saat ini Angkatan '45 merupakan alihan ke Sastra Indonesia. (Permintaan: 30 Agustus 2005 Pengguna:69.88.24.170)
  • Meminta tolong : Bagaimana jika dimuat tentang unsur intrinsik dan ekstrinsik cerpen? Xaliber Mungkin bisa dilihat disini -> Cerpen --Andri.h 00:47, 4 Agustus 2007 (UTC) Oke. Terima kasih.
  • Tolong ada articel yang meceritakan tentang kehidupan dan puisi-puisi Elizabeth Barrett Browning gak???. tolong di upload ya. terimakasih.
  • Mohon Bantuan, saya sedang membuat skripsi/ tugas akhir mengenai hukum waris (kedudukan anak angkat perempuan). Apabila ada yang mempunyai artikel mengenai hal tersebut, mohon kiranya bisa mengirimkan ke e-mail saya: bbdanmm@yahoo.com. Terima kasih Mungkin bisa dilihat disini -> Hukum Warisan --Andri.h 08:59, 21 Agustus 2007 (UTC)
  • mohon kepada para pembaca/penulis yang bersangkutan agar bersedia mencantumkan atau menulisakan sejarah dan latar belakang ketoprak serta latar belakanganya kemudian juga dijelaskan perkembangannya dizaman moderen ini – komentar tanpa tanda tangan oleh 222.124.209.235 (bk) pada pada 07:51, 29 Agustus 2007. -->Mungkin artikel Ketoprak bisa dikembangkan lagi, ini sih bukan permintaan artikel D: Samuel gaul 08:31, 12 Oktober 2007 (UTC)
  • Saya ingin tau arti atau pengertian tindakan, pengertian murid sekolah dasar, pengertian siswa dan pengertian anak sekolah ? Terima kasih. Uchup.
  • Folklor indonesia saya rasa harus dituis di wikipedia ini, untuk upaya melestarikan budaya indonesia juga lho.... -phidu-

filsafat merupakan sebuah bentuk ilmu pengetahuan yang bersumber dari etika maupun sumber moral dalam kehidupan manusia.dalam filsafat kita sebagai manusia di tuntut untuk lebih memanusiakan manusia lain tentunya dalam berbagai hal dalam kehidupan kita sehari -hari,ilmu ini lebih banyak mengulas bagaimana sudut pandang setiap personal dalam menyikapi bentuk kejadian yang dialaminya ataupun di lihatnya.tujuan mengapa ilmu filsafat ini ada,tidak lain adalah untuk menyeimbangkan antara nilai prilaku kita sebagai manusia untik dapat lebih mencapai titik kesadaran akan egoisme kita sebgai mahkluk sosial ataupun sebagai mahkluk ciptaan tuhan yang sempurna.dapat dikatakan pula dengan memakai bentuk pola pemikiran ini sesorang dapat lebih mengunakan perasaan dalam berpikir ketimbamng lebih mengunakan egonya ataupun rasionya dalam mempertimbangkan tindakan maupaun pembicraan dalam suatu komuitas sosial.filsafat juga dapat menunjang kemampuan manusia yang paham ataupun mengunkannya untuk lebih menghargai keberadaan individu lain yang tentunya berlainan karakter

Geografi

Ilmu

Indonesia

Kenapa bisa terjadi tengik pada Minyak Kelapa,Mentega, Margarine, zaitun. Pengertian dan Analisa Uji Bilangan TBA, Peroxide, Penyabunan. atas bantuannya diucapkan terima kasih

Masyarakat

Matematika

Negara Bukan Indonesia

Sejarah

  • saya minta tolong untuk dicarikan artikel tentang sejarah kesultanan tidore, khususnya perang waktu melawan penjajah masa kerajaan sultan nuku , plissssssszzzzzzzzzzzz ya !!!!!!!!

Seni

aben tolong carikan sejarah permainan rounders, lapangan rounders, dan cara bermainnya.

seni

emma

Tokoh

Berkas Gambar

Hewan

Templat

Tempat/lokasi

Bahasa

Lain-lain

  • Menagement by obyektf (en:Management by objective) saya sudah menemukan rincian tentang Management by objective di Wikipedia versi English. Mohon untuk yang versi Indonesia nya.Trimakasih.. (PUTRI)
  • Mashimaro
  • saya ingin meminta informasi tentang artikel "kambingputih" terimakasih saya ucapakan atas bantuannya
  • Saya minta artikel tentang personal, impersonal dan non personal. than 03 Pebruari 2006
  • Perkenalkan saya Da Capo yang sudah sering membuat artikel di Wikipedia. Saya sangat suka menulis artikel tentang komik ataupun manga. Karena itu, saya ingin disediakan artikel tentang soundtrack anime. Saya akan sangat berterima kasih bila permintaan saya ini dikabulkan.
Maksudnya daftar atau satu2 artikel? Hayabusa future (\0-0/) 15:24, 4 Desember 2006 (UTC)
  • Minta artikel tentang Pada Efrata (seperti situasi, Jaman dulu era kelahiran Yesus & Sekarang) Terima kasih.
  • Bisa minta Artikel tentang LIDAR dong ?
  • Tolong dimuat artikel mengenai Incoterm (sudah ada di http://en.wiki-indonesia.club tapi belum ada di wikipedia Indonesia), thanks a lot.
  • Prison Break , tolooong donk prison break tv series di buat di wikipedia, soalnya saya butuh banged informasinya, begitu juga dengan para pecinta dan penggemar prison break tv series, pasti mereka juga membutuhkan informasi tentang prison break dan profil actor dan actrisnya, pliss ya para komandan wikipedia....tolooong dibuatkan, karena saya suka sekali sama sarah wayne callie (Dr.Sara Tancredi). ok?? – komentar tanpa tanda tangan oleh 202.149.72.196 (bk).
  • saya minta artikel tentang pseucode donk. Kalo gak tolong diartiin aja bahasa inggris na dari http://en.wiki-indonesia.club soal na saya lom begitu bisa bahasa inggris.THx....
  • Saya minta tolong untuk dibuatnya halaman tentang joint venture. Terima kasih
  • Saya mau minta mengenai artikel majalah Autocaren:Autocar, makasih. – komentar tanpa tanda tangan oleh Willy2000 (bk) pada pada 12:10, 25 Oktober 2007.
  • Saya mau minta definisi dan contoh kalau mungkin Addendumen:Addendum, makasih.
  • Volapük (en)sudah
  • Numa Numa katanya agak terkenal dan ada di en Fajar Adi Buana 11:52, 28 Desember 2007 (UTC)
Ini mah sebuah en:Internet meme (fenomena Internet), sebuah lagu bodoh yang dinyanyikan orang kurang kerjaan yang menjadi hits di Internet. Tidak ensiklopedik ah... kalau mau tahu mendingan cari di en.wiki saja. (-_-)V bennylin 404 12:18, 28 Desember 2007 (UTC)