Mpok Atiek
pemeran perempuan asal Indonesia
Templat:Infobox artis indonesia Mpok Atiek yang bernama asli Atik Riwayati (lahir 28 Februari 1956) adalah pemeran dan pelawak berkebangsaan Indonesia. Tak hanya melawak, wanita yang kerap latah ini juga sering turut dalam sinetron dan film, seperti di sinetron Gerhana dan film Cintapuccino.
Mpok Atik juga memiliki sebuah butik dan studio foto di area JaCC (Sekarang Thamrin City Mall) yang keduanya dilabeli sesuai dengan namanya, butik Mpok Atiek Studio dan N-Qad Studio Mpok Atiek.
Filmografi
- Film
- Gotcha (2006)
- Cintapuccino (2007)
- Otomatis Romantis (2008)
- Ada Apa dengan Pocong (2011)
- Pocong Minta Kawin (2011)
- Bukan Pocong Biasa (2011)
- Udin Cari Alamat Palsu (2012)
- Mister Bean Kesurupan Depe (2012)
- Bangkit Dari Kubur (2012)
- Jendral Kancil The Movie (2012)
- Pocong Pasti Berlalu (2014)
- Sinetron
- Gerhana (1999 – 2003)
- Lupus Milenia (2000)
- Suci (2007 – 2008)
- Melati untuk Marvel (2008 – 2010)
- Rama dan Ramona (2010)
- Sinar (2010)
- Baik Hari, Angin Bertiup (2010 – 2011)
- Dia Anakku (2010 – 2011)
- Sampeyan Muslim? (2011 – 2012)
- Go Go Girls (2011)
- Aladin (2012)
- Si Biang Kerok (2012)
- Si Biang Kerok Cilik (2012)
- Emak Ijah Pengen Ke Mekah (2013 – 2014)
- Bidadari Takut Jatuh Cinta (2014 – 2015)
- Malu Malu Kucing (2015)
- Madun (2015)
- Ikatan Suami Takut Istri (2015)
Pranala luar
- (Indonesia) Profil di KapanLagi.com
- (Indonesia) Profil di wowkeren.com