El Al

perusahaan penerbangan Israel

El Al Israel Airlines (אל על, Ibrani: berarti ke langit) adalah maskapai penerbangan Israel. Operasinya meliputi Afrika, Asia, Amerika Utara, Eropa dan Timur Tengah dan berpusat di Bandara Internasional Ben Gurion, Tel Aviv.

El Al Israel Airlines
אל על
إل عال
IATA ICAO Kode panggil
LY ELY EL AL
Didirikan1948
PenghubungBandar Udara Internasional Ben Gurion
Program penumpang setiaMatmid
Lounge bandaraKing David Lounge
Armada44 (+ 8 orders) incl. cargo
Tujuan36
Slogan"הכי בבית בעולם"
Literally: "The most at home in the world"
Translated: "Home away from home"
English speaking countries slogan: "It's not just an airline, it's Israel"
Kantor pusatBandar Udara Internasional Ben Gurion
Central District, Israel
Tokoh utama
Situs webwww.elal.co.il

Sejarah

Penerbangan ini didirikan pada 15 November 1948 dan memulai operasinya pada Agustus 1949 dengan layanan antara Tel Aviv dan Roma dan Paris. Penerbangan ke London adalah pada tahun berikutnya. Pada 15 Juni 1961, penerbangan tanpa henti ke New York diperkenalkan di mana saat itu Boeing 707nya memecahkan rekor dunia untuk penerbangan komersial tanpa henti meliputi 5.760 batu nautika yang memakan waktu 9 jam 33 menit.

 
El Al Boeing 777
 
El Al Boeing 767ER
 
El Al Boeing 747

Fasa pertama penswastaanya dimulai pada Juni 2003 di mana 15% saham maskapai ini didaftarkan di Bursa Saham Tel Aviv. Maskapai induk Arkia Israel Airlines, Knafaim-Arkia Holdings membeli sejumlah besar saham penerbangan ini pada pertengahan 2004 dan bercita-cita untuk memilik penuh El Al.

Layanan

El Al beroperasi di jalur ini (pada Januari 2011):

Armada

Pranala luar