Kereta api Tegal Bahari

layanan kereta api di Indonesia

Kereta api Tegal Bahari (TEBAH) (Nama Sebelumnya: Cirebon Ekspres Tegal) adalah nama kereta api yang dioperasikan oleh PT Kereta Api Indonesia (Persero) di Pulau Jawa dengan jurusan Tegal dengan Jakarta Gambir dan sebaliknya. Kereta api Tegal Bahari diluncurkan pada tanggal 04 Oktober 2014 pukul 16.30 WIB di stasiun Tegal.

Kereta Api Tegal Bahari
Berkas:New Papan Nama KA Tegal Bahari khas Daop 3.png
KA 64 Tegal Bahari melintas Langsung wilayah area PJL 1 Cikampek

Kereta Api Tegal Bahari
<mapframe>: Isi JSON bukan GeoJSON+simplestyle yang sah. Daftar ini menunjukkan semua upaya untuk menafsirkannya menurut Skema JSON. Tidak semuanya merupakan galat.
  • /0/properties/stroke: Does not match the regex pattern ^#?([0-9a-fA-F]{3}){1,2}$
  • /0/geometries: The property geometries is required
  • /0/type: Does not have a value in the enumeration ["GeometryCollection"]
  • /0/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPolygon"]
  • /0/type: Does not have a value in the enumeration ["Point"]
  • /0/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPoint"]
  • /0/type: Does not have a value in the enumeration ["LineString"]
  • /0/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiLineString"]
  • /0/type: Does not have a value in the enumeration ["Polygon"]
  • /0/coordinates: The property coordinates is required
  • /0: Failed to match exactly one schema
  • /0/geometry: The property geometry is required
  • /0/type: Does not have a value in the enumeration ["Feature"]
  • /0/features: The property features is required
  • /0/type: Does not have a value in the enumeration ["FeatureCollection"]
  • /1/properties/stroke: Does not match the regex pattern ^#?([0-9a-fA-F]{3}){1,2}$
  • /1/geometries: The property geometries is required
  • /1/type: Does not have a value in the enumeration ["GeometryCollection"]
  • /1/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPolygon"]
  • /1/type: Does not have a value in the enumeration ["Point"]
  • /1/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPoint"]
  • /1/type: Does not have a value in the enumeration ["LineString"]
  • /1/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiLineString"]
  • /1/type: Does not have a value in the enumeration ["Polygon"]
  • /1/coordinates: The property coordinates is required
  • /1: Failed to match exactly one schema
  • /1/geometry: The property geometry is required
  • /1/type: Does not have a value in the enumeration ["Feature"]
  • /1/features: The property features is required
  • /1/type: Does not have a value in the enumeration ["FeatureCollection"]
  • /2/properties/stroke: Does not match the regex pattern ^#?([0-9a-fA-F]{3}){1,2}$
  • /2/geometries: The property geometries is required
  • /2/type: Does not have a value in the enumeration ["GeometryCollection"]
  • /2/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPolygon"]
  • /2/type: Does not have a value in the enumeration ["Point"]
  • /2/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPoint"]
  • /2/type: Does not have a value in the enumeration ["LineString"]
  • /2/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiLineString"]
  • /2/type: Does not have a value in the enumeration ["Polygon"]
  • /2/coordinates: The property coordinates is required
  • /2: Failed to match exactly one schema
  • /2/geometry: The property geometry is required
  • /2/type: Does not have a value in the enumeration ["Feature"]
  • /2/features: The property features is required
  • /2/type: Does not have a value in the enumeration ["FeatureCollection"]
  • /3/properties/stroke: Does not match the regex pattern ^#?([0-9a-fA-F]{3}){1,2}$
  • /3/geometries: The property geometries is required
  • /3/type: Does not have a value in the enumeration ["GeometryCollection"]
  • /3/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPolygon"]
  • /3/type: Does not have a value in the enumeration ["Point"]
  • /3/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPoint"]
  • /3/type: Does not have a value in the enumeration ["LineString"]
  • /3/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiLineString"]
  • /3/type: Does not have a value in the enumeration ["Polygon"]
  • /3/coordinates: The property coordinates is required
  • /3: Failed to match exactly one schema
  • /3/geometry: The property geometry is required
  • /3/type: Does not have a value in the enumeration ["Feature"]
  • /3/features: The property features is required
  • /3/type: Does not have a value in the enumeration ["FeatureCollection"]
  • /4/properties/stroke: Does not match the regex pattern ^#?([0-9a-fA-F]{3}){1,2}$
  • /4/geometries: The property geometries is required
  • /4/type: Does not have a value in the enumeration ["GeometryCollection"]
  • /4/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPolygon"]
  • /4/type: Does not have a value in the enumeration ["Point"]
  • /4/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPoint"]
  • /4/type: Does not have a value in the enumeration ["LineString"]
  • /4/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiLineString"]
  • /4/type: Does not have a value in the enumeration ["Polygon"]
  • /4/coordinates: The property coordinates is required
  • /4: Failed to match exactly one schema
  • /4/geometry: The property geometry is required
  • /4/type: Does not have a value in the enumeration ["Feature"]
  • /4/features: The property features is required
  • /4/type: Does not have a value in the enumeration ["FeatureCollection"]
  • /5/properties/stroke: Does not match the regex pattern ^#?([0-9a-fA-F]{3}){1,2}$
  • /5/geometries: The property geometries is required
  • /5/type: Does not have a value in the enumeration ["GeometryCollection"]
  • /5/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPolygon"]
  • /5/type: Does not have a value in the enumeration ["Point"]
  • /5/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPoint"]
  • /5/type: Does not have a value in the enumeration ["LineString"]
  • /5/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiLineString"]
  • /5/type: Does not have a value in the enumeration ["Polygon"]
  • /5/coordinates: The property coordinates is required
  • /5: Failed to match exactly one schema
  • /5/geometry: The property geometry is required
  • /5/type: Does not have a value in the enumeration ["Feature"]
  • /5/features: The property features is required
  • /5/type: Does not have a value in the enumeration ["FeatureCollection"]
  • /6/properties/stroke: Does not match the regex pattern ^#?([0-9a-fA-F]{3}){1,2}$
  • /6/geometries: The property geometries is required
  • /6/type: Does not have a value in the enumeration ["GeometryCollection"]
  • /6/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPolygon"]
  • /6/type: Does not have a value in the enumeration ["Point"]
  • /6/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPoint"]
  • /6/type: Does not have a value in the enumeration ["LineString"]
  • /6/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiLineString"]
  • /6/type: Does not have a value in the enumeration ["Polygon"]
  • /6/coordinates: The property coordinates is required
  • /6: Failed to match exactly one schema
  • /6/geometry: The property geometry is required
  • /6/type: Does not have a value in the enumeration ["Feature"]
  • /6/features: The property features is required
  • /6/type: Does not have a value in the enumeration ["FeatureCollection"]
  • /7/properties/stroke: Does not match the regex pattern ^#?([0-9a-fA-F]{3}){1,2}$
  • /7/geometries: The property geometries is required
  • /7/type: Does not have a value in the enumeration ["GeometryCollection"]
  • /7/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPolygon"]
  • /7/type: Does not have a value in the enumeration ["Point"]
  • /7/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiPoint"]
  • /7/type: Does not have a value in the enumeration ["LineString"]
  • /7/type: Does not have a value in the enumeration ["MultiLineString"]
  • /7/type: Does not have a value in the enumeration ["Polygon"]
  • /7/coordinates: The property coordinates is required
  • /7: Failed to match exactly one schema
  • /7/geometry: The property geometry is required
  • /7/type: Does not have a value in the enumeration ["Feature"]
  • /7/features: The property features is required
  • /7/type: Does not have a value in the enumeration ["FeatureCollection"]
Informasi umum
Jenis layananKereta api Jarak MenengahKereta api ekspres
StatusBeroperasi
Daerah operasiDaerah Operasi III Cirebon
PendahuluCirebon Ekspres Tegal
Mulai beroperasi25 Juli 2007 (Sebagai Cirebon Express Tegal)
4 Oktober 2014 (Sebagai Tegal Bahari, Cirebon Ekpress diperpendek hingga Cirebon)
PenerusCirebon Ekspres
Operator saat iniPT Kereta Api Indonesia
Lintas pelayanan
Stasiun awalTegal
Stasiun akhirGambir
Waktu tempuh rerata4 jam 49 menit (rata-rata)
Frekuensi perjalanan3 kali pergi pulang sehari
Jenis relRel berat
Pelayanan penumpang
KelasEksekutif dan Ekonomi AC Plus New Image
Pengaturan tempat duduk50 tempat duduk dengan Konfigurasi 2-2, reclining and revolving seat (Eksekutif)
64/80 tempat duduk dengan Konfigurasi 2-2, saling berhadapan ke kiri dan berhadapan ke kanan, tidak ada reclining and revolving seat (tempat duduk agak sempit dan tidak sesuaikan jarak tempat duduk tertentu) (Ekonomi AC Plus New Image)
Fasilitas restorasiAda, dapat memesan sendiri makanan di kereta makan yang tersedia.
Fasilitas observasiKaca panorama dupleks, dengan tirai, lapisan laminasi isolator panas.
Fasilitas lainToilet, alat pemadam api ringan, rem darurat, AC, peredam suara.
Teknis sarana dan prasarana
Lebar sepur1067 mm
Elektrifikasi-
Kecepatan operasional60 s.d. 100 km/jam
Pemilik jalurDitjen KA, Kemenhub RI
Nomor pada jadwal61-66
Peta rute
Templat:TG-CN-GMR
KA 69 Cirebon Ekspres melintas Langsung wilayah area Stasiun Cikampek
KA 64 Tegal Bahari melintas langsung wilayah area PJL 1 Cikampek

Kereta ini adalah pengganti nama dari Kereta api Cirebon Ekspres Tegal (Gambir-Tegal), sedangkan kereta api Cirebon Ekspres dikembalikan relasinya menjadi Gambir-Cirebon.

Sejarah

Awalnya, kereta api Tegal Bahari merupakan kereta api Cirebon Ekspres Tegal, yang merupakan perpanjangan rute dari Cirebon Ekspres reguler sejak tahun 2007. Namun untuk lebih membedakan kereta api tujuan Cirebon dan Tegal, maka PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasi III Cirebon meluncurkan nama baru untuk kereta api ini, yaitu Tegal Bahari. Peluncuran kereta api Tegal Bahari juga diiringi dengan peluncuran kereta makan dengan motif batik.[1]

Rangkaian

Sejak awal peluncurannya pada tahun 2014, kereta api Tegal Bahari menggunakan rangkaian yang sama dengan kereta api Cirebon Ekspres, tetapi kereta makannya menggunakan kereta makan dengan motif batik.

Pada tanggal 18 Februari 2015, diluncurkanlah rangkaian baru kereta api Cirebon Ekspres new image "d'Cheribon Express" yang menggunakan rangkaian dengan livery "Kesepakatan" yang memiliki desain seperti pada kereta api Jayabaya, dan rangkaiannya juga digunakan untuk kereta api Tegal Bahari. Kereta eksekutifnya memiliki kaca seperti pesawat dan merupakan hasil modifikasi kereta kelas bisnis menjadi kelas eksekutif oleh Balai Yasa Manggarai, sementara kereta kelas bisnisnya masih merupakan kereta yang selama ini digunakan namun interiornya dipercantik dengan ornamen batik.

Rangkaian baru ini dikenali dari tulisan "d'Cheribon Express" yang dipasang di salah satu kereta. Selain itu, gerbong bagasinya pun merupakan kereta bagasi "Cargo" baru buatan PT INKA tahun 2014 dan tetap menggunakan kereta makan batik.[2] Meskipun demikian, saat ini kereta retrofit dan biasa sudah seringkali tercampur. Selain itu, ada juga kereta eksekutif hasil modifikasi dari kelas bisnis oleh Balai Yasa Gubeng tahun 2015 yang seringkali ikut dalam rangkaian kereta.

Mulai 18 Oktober 2016, kereta kelas bisnis milik Tegal Bahari ditukar dengan kelas Ekonomi AC Plus New Image 2016 (K3 2016) dari rangkaian Kereta Api Fajar Utama dan Senja Utama Yogya yang terkendala masalah kenyamanan dikarenakan kursi yang terlalu sempit untuk jarak jauh.[3]

Berikut ini adalah stamformasi rangkaian kereta api Tegal Bahari pada saat ini:

  • 1 Lokomotif seri CC 206
  • 1 Kereta Pembangkit (P)
  • 5 hingga 7 Kereta Eksekutif (K1)
  • 1 Kereta Makan (M1)
  • 3 hingga 4 Kereta Ekonomi AC Plus New Image (K3 2016)

Catatan: Jumlah kereta eksekutif dan ekonomi berubah-ubah sesuai keterangan di atas, tetapi total jumlah kereta dalam satu rangkaian termasuk kereta makan dan kereta pembangkit maksimal adalah 12 kereta.

Tarif

Tarif kereta api ini bersifat fluktuatif, yakni berkisar antara Rp 120.000,00 - Rp 150.000,00 untuk kelas ekonomi AC dan Rp 200.000,00 - Rp 240.000,00 untuk kelas eksekutif, bergantung pada jarak tempuh, subkelas/posisi tempat duduk di dalam kereta, serta hari-hari tertentu seperti akhir pekan dan libur nasional. Selain itu, berlaku pula tarif khusus yang hanya dapat dipesan di loket stasiun mulai dua jam sebelum keberangkatan kereta api ini pada stasiun yang berada dalam rute berikut.

  • Cirebon - Tegal dan Brebes - Tegal maupun sebaliknya Rp 30.000,00 (Eksekutif) dan Rp 20.000,00 (Ekonomi AC)
  • Haurgeulis - Tegal maupun sebaliknya Rp 65.000,00 (Eksekutif) dan Rp 45.000,00 (Ekonomi AC)
  • Haurgeulis - Cirebon maupun sebaliknya Rp 50.000,00 (Eksekutif) dan Rp 35.000,00 (Ekonomi AC)
  • Bekasi - Jakarta maupun sebaliknya Rp 30.000,00 (Eksekutif) dan Rp 20.000,00 (Ekonomi AC)

Jadwal Perjalanan

Jadwal perjalanan Kereta api Tegal Bahari sesuai GAPEKA 2017 (Mulai 16 Agustus 2019)

Stasiun KA 61 Tegal Bahari KA 63 Argo Cheribon KA 65 Argo Cheribon
Datang Berangkat Datang Berangkat Datang Berangkat
Tegal - 05.40 - 14.50 - 17.00
Brebes 05.52 05.55 15.02 15.04 17.12 17.16
Tanjung 06.12 06.14 15.21 15.23 ls
Losari 06.22 06.24 ls ls
Babakan 06.33 06.35 ls 17.47 17.49
Cirebon 06.57 07.25 15.56 16.05 18.12 18.30
Arjawinangun 07.40 07.42 ls ls
Jatibarang ls 16.35 16.37 19.01 19.03
Haurgeulis ls 17.08 17.10 ls
Bekasi 09.53 09.55 18.36 18.38 20.58 21.00
Jatinegara 10.11 10.13 18.54 18.56 21.17 21.19
Gambir 10.29 - 19.12 - 21.35 -
Stasiun KA 62 Argo Cheribon KA 64 Argo Cheribon KA 66 Tegal Bahari
Datang Berangkat Datang Berangkat Datang Berangkat
Gambir - 09.40 - 11.00 - 19.45
Bekasi 10.10 10.12 11.30 11.32 20.15 20.17
Cikampek ls ls 21.04 21.06
Haurgeulis 11.38 11.40 12.58 13.00 21.47 21.49
Jatibarang 12.11 12.30 13.31 13.33 22.20 22.22
Cirebon 12.44 12.54 14.04 14.26 22.52 23.00
Babakan 13.16 13.18 14.49 14.51 23.23 23.25
Losari 13.27 13.29 15.01 15.03 23.36 23.38
Tanjung 13.37 13.39 15.12 15.14 23.47 23.49
Brebes 13.56 13.58 15.32 15.35 00.07 00.09
Tegal 14.10 - 15.47 - 00.21 -

Galeri

Pranala luar

  1. ^ Media, Kompas Cyber. "KA Tegal Bahari, Kereta Bernuansa Batik". KOMPAS.com. Diakses tanggal 2019-06-22. 
  2. ^ Majalah KA Edisi Maret 2015
  3. ^ Liputan6.com (2016-10-17). "Harga Tiket Kereta Api Jarak Jauh Turun‎, Cek Daftarnya". liputan6.com. Diakses tanggal 2019-06-22.