Daftar kapanewon dan kalurahan di Kabupaten Sleman

artikel daftar Wikimedia
Revisi sejak 4 Oktober 2019 02.57 oleh Angayubagia (bicara | kontrib) (Membatalkan 1 suntingan oleh 114.125.108.156 (bicara) ke revisi terakhir oleh Alqhaderi Aliffianiko (TW))

Berikut adalah daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Sleman, Yogyakarta, Indonesia. Kabupaten Sleman memiliki 17 kecamatan dan 86 desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduk mencapai 1.062.861 jiwa yang tersebar di wilayah seluas 574,82 km² dengan tingkat kepadatan penduduk 1.849 jiwa/km².[1] Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Sleman, adalah sebagai berikut:

Kecamatan Jumlah Desa Daftar Desa
Berbah

ꦧꦼꦂꦧꦃ

4
Cangkringan

ꦕꦁꦏꦿꦶꦁꦔꦤ꧀

5
Depok

ꦝꦺꦥꦺꦴꦏ꧀

3
Gamping

ꦒꦩ꧀ꦥꦶꦁ

5
Godean

ꦒꦺꦴꦝꦺꦪꦤ꧀

7
Kalasan

ꦏꦭꦱꦤ꧀

4
Minggir

ꦩꦶꦁꦒꦶꦂ

5
Mlati

ꦩ꧀ꦭꦛꦶ

5
Moyudan

ꦩꦪꦸꦢꦤ꧀

4
Ngaglik

ꦔꦒ꧀ꦭꦶꦒ꧀

6
Ngemplak

ꦔꦼꦩ꧀ꦥ꧀ꦭꦏ꧀

5
Pakem

ꦥꦏꦼꦩ꧀

5
Prambanan

ꦥꦿꦩ꧀ꦧꦤꦤ꧀

6
Seyegan

ꦱꦺꦪꦺꦒꦤ꧀

5
Sleman

ꦱ꧀ꦭꦺꦩꦤ꧀

5
Tempel

ꦠꦺꦩ꧀ꦥꦺꦭ꧀

8
Turi

ꦠꦸꦫꦶ

4
TOTAL 75

Referensi

  1. ^ "Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan". Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. Diakses tanggal 5 Desember 2018. 

Pranala luar