Wikipedia:Pemilihan pengurus 2024/Pendaftaran bakal calon

Waktu saat ini: 27 Desember 2024, 11.09.34 (UTC) (perbarui)

Halaman ini merupakan halaman untuk mengajukan pendaftaran bakal calon pengurus di Wikipedia bahasa Indonesia untuk tahun 2024.

Prosedur

  • Pendaftaran bakal calon pengurus akan dilangsungkan mulai pukul 00.00 UTC tanggal 7 Mei dan akan berakhir pada pukul 23.59 UTC tanggal 3 Juni.
  • Sesuai poin ke-2 sistem pemilihan pengurus, pengguna yang mengusulkan pengguna lainnya harus terlebih dahulu melakukan komunikasi dengan pengguna yang diusulkan dan melampirkan diff kesediaan pengguna yang diusulkan untuk menjadi pengurus pada halaman pendaftaran.
{{subst:Info calon pengurus|Wikipedia:Pemilihan pengurus 2024}} ~~~~
  • Pengguna yang telah dicalonkan wajib menyatakan kesediaanya menjadi pengurus ataupun tidak, pada bagian pernyataan kesediaan.
  • Pengumuman hasil akan diumumkan pada 8 Juni.
  • Halaman ini diberi semiperlindungan untuk mencegah pengusulan "iseng".

Pengajuan bakal calon

Para pengguna yang mengajukan baik diri sendiri maupun pengguna lainnya agar mengisi tabel ini. Pastikan calon yang diusulkan adalah pengguna-pengguna terbaik Wikipedia bahasa Indonesia, yang memenuhi syarat dan kelayakan.

Pengurus

Pengguna yang dicalonkan
Contoh: {{userv|Calon}}
Pengguna yang mengusulkan
Contoh: * {{Pengguna|Pengusul}}
Fazily (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
OrangKalideres (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
Henri Aja (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
JumadilM (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
Badak Jawa (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
Dirga udara (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
MITGATVM (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth 
Stevannus rua (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
PinkDash (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
BilfastMaccora (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
ANNAFscience (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
Fabi Fuu 76 (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
Raja Nine to Five (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
Rang Djambak (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
Silencemen21 (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
Daud I.F. Argana (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
Illchy (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
Kris Simbolon (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
Serigala Sumatera (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)
Elfath1421 (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth)

Pemeriksa

Pengguna yang dicalonkan
Contoh: {{userv|Calon}}
Pengguna yang mengusulkan
Contoh: * {{Pengguna|Pengusul}}
Ustad abu gosok (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth 
Fazoffic (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth 
Nyilvoskt (bicarakontrib.kontrib. yang dihapuspemindahanblokirlog pemblokiranCentralAuth 

Pernyataan bakal calon

Kepada bakal calon pengurus dan pemeriksa:
Setujukah dicalonkan menjadi pengurus/pemeriksa Wikipedia bahasa Indonesia?

 * {{setuju}} bagi yang bersedia dan * {{tidak setuju}} bagi yang tidak bersedia 

Pernyataan dan alasan

Setuju

Tidak setuju

  •   Belum bersedia termia kasih banyak bung kepada @Badak Jawa dan Fazily: atas pencalonan saya sebagai pengurus, namun sayangnya saya masih belum bersedia menjadi pengurus karena masih ada beberapa peraturan WBI yang belum saya tahu dan akun saya saja baru terdaftar 1,5 tahun walaupun saya sebenarnya sudah ada di Wikipedia sejak SD, salam :) Seseorang dari Kalideres DiskusiKontrib. 7 Mei 2024 04.13 (UTC)[balas]
  •   Belum bersedia, terima kasih Bung @Fazily atas pencalonan diri saya sebagai pengurus, tetapi mohon maaf, karena selain belum merasa mampu untuk menjadi pengurus, saya juga belum punya waktu yang cukup untuk aktif berwiki karena aktivitas dunia nyata yang banyak. Salam 🙏 🅷🅴🅽🆁🅸 ngopi lur? 7 Mei 2024 06.30 (UTC)[balas]
  •   Tidak setuju Saya mengucapkan terima kasih kepada @Kuramochi Akihiko: yang telah mencalonkan saya sebagai pengurus namun saya lebih memilih untuk tetap menjadi panitia pemilihan pengurus tahun ini dan mungkin tahun depan saya bersedia dicalonkan atau mencalonkan diri Badak Jawa (bicara) 7 Mei 2024 07.31 (UTC)[balas]
  •   Tidak setuju Terima kasih atas pengusulannya @OrangKalideres: Saya menolak untuk dicalonkan menjadi pengurus karena merasa belum memiliki kemampuan yang cukup untuk mengemban tugas tersebut. JumadilM Diskusi 7 Mei 2024 11.40 (UTC)[balas]
  •   Belum bersedia. Terima kasih bung @OrangKalideres atas kepercayaannya. Namun, Saya belum siap untuk menjadi pengurus. Mungkin lain kali. Salam.Rang Djambak (bicara) 7 Mei 2024 13.13 (UTC)[balas]
  •   Tidak setuju. Terima kasih Bung @OrangKalideres: yang sudah mencalonkan saya sebagai pengurus. Namun, mohon maaf, sayangnya saat ini saya masih sibuk mengurusi ujian kuliah saya. Mungkin saya akan bersedia di lain waktu. Sekali lagi, terima kasih. :) Silencemen21 ✉️ 7 Mei 2024 14.17 (UTC)[balas]
  •   Tidak setuju. Sebelumnya saya mengucapkan terima kasih kepada @EditorPKY: atas pengusulan saya. Namun saya menolak untuk dicalonkan dengan alasan kesibukan saat ini yang kebetulan masih berfokus pada penulisan tugas akhir dan kesibukan yang lain. Dan lagi pula, saya pernah terkena blokir sementara di Commons Wikimedia yang seingat saya itu juga berpengaruh terhadap saya dapat dipilih atau tidak sebagai pengurus. Sekali lagi, terima kasih atas pengusulannya. Salam, M.N. El Fath ✉️ 8 Mei 2024 15.20 (UTC)[balas]

Hasil akhir

Batas akhir konfirmasi kesediaan adalah pukul 23.59 UTC tanggal 3 Juni.

Bersedia

Tidak bersedia

Tidak memberikan konfirmasi

Terlambat memberikan konfirmasi

Hasil verifikasi

Hasil verifikasi dari seluruh pendaftaran akan terdapat pada halaman verifikasi.