Turkish Airlines Penerbangan 981

Revisi sejak 17 Januari 2012 01.59 oleh Willy2000 (bicara | kontrib)

Turkish Airlines Penerbangan 981 merupakan sebuah penerbangan terjadwal oleh Turkish Airlines dari Istanbul menuju London via Paris. Pesawat tersebut mengalami lepasnya pintu kargo dan jatuh di Fontaine-Chaalis di Oise, Perancis.

Turkish Airlines Penerbangan 981
Ringkasan kecelakaan
Tanggal3 Maret 1974
RingkasanPintu Kargo terlepas
LokasiFontaine-Chaalis, Oise, Perancis
Penumpang333
Awak13
Tewas346
Selamat0
Jenis pesawatMcDonnell Douglas DC-10-10
Nama pesawatAnkara
OperatorTurkish Airlines
RegistrasiTC=JAV

Kecelakaan tersebut menewaskan seluruh penumpang dan awaknya yang berjumlah 346 orang dan hingga kini merupakan kecelakaan terbesar dalam sejarah McDonnell Douglas DC-10.

Pranala luar