Bahasa daerah

bahasa yang lazim dipakai di suatu daerah
Revisi sejak 10 Januari 2014 23.00 oleh NHSKR (bicara | kontrib) (Membalikkan revisi 7578464 oleh Relly Komaruzaman (bicara))

Bahasa daerah adalah suatu bahasa yang dituturkan di suatu wilayah dalam sebuah negara kebangsaan; apakah itu pada suatu daerah kecil, negara bagian federal atau provinsi, atau daerah yang lebih luas.

Definisi dalam hukum internasional

Dalam rumusan Piagam Eropa untuk Bahasa-Bahasa Regional atau Minoritas:

"bahasa-bahasa daerah atau minoritas" adalah bahasa-bahasa yang:
  1. secara tradisional digunakan dalam wilayah suatu negara, oleh warga negara dari negara tersebut, yang secara numerik membentuk kelompok yang lebih kecil dari populasi lainnya di negara tersebut; dan
  2. berbeda dari bahasa resmi (atau bahasa-bahasa resmi) dari negara tersebut

Hubungannya dengan Bahasa Resmi Negara

Sebagian bahasa daerah memiliki persamaan yang besar dengan bahasa resmi negara asalnya. Contohnya:

Lihat juga