Bahasa Shabaki

bagian dari rumpun bahasa Indo-Eropa

Shabaki adalah bahasa Zaza–Gorani yang dituturkan oleh suku Shabak[4][5] di Mosul, Irak. Pada tahun 1989, jumlah penuturnya diperkirakan bervariasi antara 10.000 hingga 20.000.[6][7]

Bahasa Shabaki
شەبەکی
Dituturkan diIrak
WilayahMosul
Penutur
(10.000–20.000 per 1989)[1]
Kode bahasa
ISO 639-3sdb
Glottologshab1251[2]
IETFsdb
Informasi penggunaan templat
Status pemertahanan
C10
Kategori 10
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa telah punah (Extinct)
C9
Kategori 9
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa sudah ditinggalkan dan hanya segelintir yang menuturkannya (Dormant)
C8b
Kategori 8b
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa hampir punah (Nearly extinct)
C8a
Kategori 8a
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa sangat sedikit dituturkan dan terancam berat untuk punah (Moribund)
C7
Kategori 7
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa mulai mengalami penurunan ataupun penutur mulai berpindah menggunakan bahasa lain (Shifting)
C6b
Kategori 6b
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa mulai terancam (Threatened)
C6a
Kategori 6a
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa masih cukup banyak dituturkan (Vigorous)
C5
Kategori 5
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa mengalami pertumbuhan populasi penutur (Developing)
C4
Kategori 4
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa digunakan dalam institusi pendidikan (Educational)
C3
Kategori 3
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa digunakan cukup luas (Wider Communication)
C2
Kategori 2
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa yang digunakan di berbagai wilayah (Provincial)
C1
Kategori 1
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa nasional maupun bahasa resmi dari suatu negara (National)
C0
Kategori 0
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa merupakan bahasa pengantar internasional ataupun bahasa yang digunakan pada kancah antar bangsa (International)
10
9
8
7
6
5
4
3
2
1
0
EGIDS SIL EthnologueC7 Shifting
Bahasa Shabaki dikategorikan sebagai C7 Shifting menurut SIL Ethnologue, artinya sebagian atau kebanyakan penutur mulai beralih menuturkan bahasa lain dalam kesehariannya atau bahasa ini telah tergeser oleh bahasa besar lainnya
Referensi: [3]
 Portal Bahasa
L • B • PW   
Sunting kotak info  Lihat butir Wikidata  Info templat

Kemiripan dengan bahasa lain

sunting

Karena Shabaki tergolong dalam rumpun bahasa Zaza–Gorani, bahasa ini mirip dengan bahasa Gorani dan bahasa Zazaki. Bahasa ini juga mirip dengan bahasa Kurdi:

Shabaki Zazaki Kurdi Sorani Kurdi Kurmanji Hewrami Indonesia
çam çim çaw çav cem mata
ziwan ziwan ziman ziman ziwan lidah, bahasa

Pronomina

sunting
Shabaki Zazaki Sorani Kurmanji Hewrami Indonesia
emn-em ez min ez, min emin, min Aku, saya
etu to, tu tu, to tu, te eto, to Anda
ew, îna a, o ew ew, wî, wê ew Ia/dia
hima-alama-gişt ma ême em, me ma Kami
işma şima êwe hûn, we şima Kami
işan înu, înan ewan ewana, wan ade Mereka

Referensi

sunting
  1. ^ Shabaki at Ethnologue (15th ed., 2005)
  2. ^ Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023). "Shabak". Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History. 
  3. ^ "Bahasa Shabaki". www.ethnologue.com (dalam bahasa Inggris). SIL Ethnologue. 
  4. ^ Abd al-Jabbar, Falih. Ayatollahs, sufis and ideologues: state, religion, and social movements in Iraq. University of Virginia 2008.
  5. ^ Sykes, Mark. The Caliphs' last heritage: a short history of the Turkish Empire
  6. ^ Ethnologue about Shabaki
  7. ^ Omniglot Shabaki page