David Farrier (lahir 25 Desember 1982) adalah seorang jurnalis dan pemeran asal Selandia Baru. Ia telah bekerja dalam bidang berita dan dokumenter, termasuk penampilan dalam televisi di Selandia Baru dan turut mengarahkan film dokumenter yang didistribusikan secara internasional berjudul Tickled (2016). Pada tahun 2018, ia membuat serial dokumenter Netflix Dark Tourist, di mana ia mengunjungi tempat-tempat wisata yang tidak jelas, aneh, atau berbahaya. Ia juga tampil dalam seri mockumentary Rhys Darby Short Poppies.

David Farrier
Farrier pada tahun 2016
Lahir25 Desember 1982 (umur 41)
Tauranga, Selandia Baru
AlmamaterUniversitas Teknologi Auckland
Pekerjaan
  • Jurnalis
  • pemeran
Karya terkenalDark Tourist
Tickled
Newsworthy
Nightline
3 News
Short Poppies
IMDB: nm3910931 Allmovie: p818385
Facebook: davidfarrierjournalist X: davidfarrier Instagram: davidfarrier Youtube: UCiggFGwbw57ZgLe8bHuH49A Modifica els identificadors a Wikidata

Karier

sunting

Reportase Farrier muncul beberapa kali dalam acara televisi 3 News,[1] dan dia adalah reporter acara hiburan Nightline sejak tahun 2006 hingga program berakhir pada tahun 2013. Pada tahun 2011, ia membuat film dokumenter berdurasi 45 menit untuk TV3 mengenai asal mula "God Defend New Zealand", salah satu dari dua lagu kebangsaan Selandia Baru.[2]

Karya televisi

sunting
Tahun Judul Sutradara Produser Presenter Pemeran Catatan Ref.
2007–13 Nightline Ya Program berita televisi dan pembawa acara hiburan
2010 Campbell Live Ya Program televisi isu terkini - presenter
2011 God Defend New Zealand Ya Film dokumenter - pembawa acara
Coming & Going Ya Film - Angry Dinner Guest in Wheelchair
2012 3 News Ya Presenter program berita televisi
2014 Short Poppies Ya Seri televisi mockumentary - Presenter
Manila: No Limitations Ya Film dokumenter - Dirinya sendiri
2015 Ghost Shark 2: Urban Jaws Ya Film fitur - dirinya sendiri
Newsworthy Ya Program berita acara - presenter
2016 Tickled Ya Ya Film dokumenter
Chelsea Ya Television talk show - "Brexit's Aftermath & Competitive Tickling"
Himself
2017 The Tickle King Ya Ya Dokumenter pendek
The Video Store Ya Miniseri - David (pelanggan)
2018 Dark Tourist Ya Ya Ya Documentary television series
2020 The Project Ya Seri televisi isu terkini - 1 episode
Dirinya sendiri
The George Lucas Talk Show Ya Acara gelar wicara - "Musim III: Revenge of the Arli$$ith"
Dirinya sendiri

Referensi

sunting
  1. ^ "David Farrier news". Diarsipkan dari versi asli tanggal 13 October 2013. Diakses tanggal 10 April 2014. 
  2. ^ "God Defend New Zealand – Television – NZ On Screen". www.nzonscreen.com. 

Pranala luar

sunting