Park Heong-joon (Hangul박형준; Hanja朴亨埈; lahir 19 Januari 1960) adalah jurnalis, pendidik, dan politisi asal Korea Selatan.

Park Heong-joon
박형준
Wali Kota Busan
Mulai menjabat
8 April 2021
Sebelum
Pendahulu
Oh Keo-don
Byeon Sung-wan (acting)
Pengganti
Petahana
Sebelum
Sekretaris Jenderal Majelis Nasional
Masa jabatan
1 September 2014 – 20 Juni 2016
Sebelum
Pendahulu
Chung Jin-suk
Pengganti
Woo Yoon-keun
Sebelum
Sekretaris Senior Presiden untuk Urusan Politik
Masa jabatan
1 September 2009 – 16 Juli 2010
PresidenLee Myung-bak
Anggota Majelis Nasional
Masa jabatan
30 Mei 2004 – 29 Mei 2008
Sebelum
Pendahulu
Yoo Heung-soo
Pengganti
Yoo Jae-jung
Sebelum
Daerah pemilihanSuyeong
Informasi pribadi
Lahir19 Januari 1960 (umur 64)
Choryang-dong, Distrik Timur, Busan, Gyeongsang Selatan, Korea Selatan
(sekarang terpisah dari Gyeongsang Selatan)[1]
KewarganegaraanKorea Selatan
Partai politikPeople Power
Afiliasi politik
lainnya
Popular (1990-1992)
DLP (1994-1995)
NKP (1995-1997)
GNP (1997-2012)
Saenuri (2012)
Independent (2012-2020; 2020)
UFP (2020)
Suami/istriCho Hyun
Anak4 (termasuk 2 dengan Cho)
AlmamaterUniversitas Korea
PekerjaanPendidik, jurnalis, politisi
Tanda tangan
Nama Korea
Hangul
Hanja
Alih AksaraBak Hyeong-jun
McCune–ReischauerPak Hyŏngchun
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Kehidupan awal

sunting

Park Heong-joon lahir di Choryang-dong, Distrik Timur, Busan, pada tahun 1960.[1] Ayahnya adalah seorang dokter, yang dia gambarkan sebagai "tangan besi dengan sarung tangan beludru".[2] Sedikit yang diketahui tentang kehidupan awal keluarganya, karena dia memilih untuk tidak membicarakannya.[2]

Referensi

sunting

Pranala luar

sunting