Radiasi adaptif
suatu proses di mana organisme berdiversifikasi dengan cepat dari spesies nenek moyang
(Dialihkan dari Radiasi adaptive)
Dalam biologi evolusioner, radiasi adaptif adalah proses di mana organisme berubah secara cepat menjadi beberapa bentuk baru, khususnya saat ada perubahan lingkungan yang membuat adanya sumber baru dan membuka niche ekologi tertentu.[1][2] Berawal dari moyang yang sama, proses ini menghasilkan spesiasi dan dan adaptasi fenotipe berbagai spesies menunjukkan ciri-ciri morfologi dan fisiologis yang berbeda dari mereka yang dapat memanfaatkan berbagai lingkungan yang berbeda. [2]
Referensi
sunting- ^ Larsen, Clark S. (2011). Our Origins: Discovering Physical Anthropology (edisi ke-2). Norton. hlm. A11.
- ^ a b Schluter, Dolph (2000). The Ecology of Adaptive Radiation. Oxford University Press. hlm. 10–11. ISBN 0-19-850523-X.