Pemain Terbaik Tahunan versi FWA

Revisi sejak 5 April 2010 10.44 oleh D4nsk (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi 'thumb|right|upright|[[Jürgen Klinsmann memenangkan penghargaan ini dimusim pertamanya bermain di Inggris tahun 1995.]] ...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Pemain Terbaik versi asosiasi wartawan sepakbola Inggris / FWA (The Football Writers Association) (bahasa Inggris: The Football Writers Association Footballer of the Year atau biasa disebut FWA Footballer of the Year), merupakan penghargaan tahunan yang ditujukan bagi pemain terbaik yang tampil sangat mengesankan dalam setiap musim kompetisi di Liga Premier Inggris.[1] Penghargaan ini berikan sejak musim kompetisi 1947-48, dengan penerima penghargaan pertama adalah pemain klub Blackpool Stanley Matthews, dan penerima penghargaan terakhir pada musim 2008-09 adalah Steven Gerrard dari klub Liverpool. Diantara pemenang tersebut, hanya delapan pemain yang mampu meraih gelar tersebut lebih dari sekali dengan Thierry Henry sebagai pemain yang terbanyak mendapatkan gelar ini yakni sebanyak tiga kali.

Jürgen Klinsmann memenangkan penghargaan ini dimusim pertamanya bermain di Inggris tahun 1995.

Peraih penghargaan ini ini merupakan hasil pilihan dari para jurnalis sepakbola anggota Asosiasi Wartawan Sepakbola Inggris yang berjumlah kurang lebih 400 wartawan.[2]. Ide pemberian penghargaan pemain terbaik ini merupakan usulan dari Charles Buchan, salah satu wartawan sepakbola di Inggris yang juga merupakan pendiri asosiasi wartawan sepakbola di Inggris.

Pemenang

Hingga musim kompetisi 2008-2009, 55 pemain telah dianugerahi gelar sebagai peraih gelar Pemain terbaik dalam 62 penganugerahan dan pernah dalam satu penganugerahan diantaranya musim kompetisi 1968-69 diraih oleh dua pemain. Berikut merupakan peraih penghargaan disertai penghargaan lain yang diraih oleh pemain yang bersangkutan,

 
Neville Southall pada tahun 1985 menjadi penjaga gawang terakhir yang meraih penghargaan ini
 
Gianfranco Zola menjadi satu-satunya pemain Italia yang meraih penghargaan ini pada musim kompetisi 1996-97.
 
Thierry Henry menjadi pemain pertama yang meraih penghargaan dua kali secara berturut-turut selain menjadi peraih terbanyak penghargaan ini.
 
Cristiano Ronaldo pada musim 2006-07 meraih seluruh penghargaan terbaik yang diselenggarakan pada tahun tersebut.
 
Steven Gerrard pemenang tahun 2009, menjadi pemain liverpool pertama sejak 19 tahun yang menjadi pemenang.


Tahun Pemain Klub {Penghargaan Lain Catatan
1947-48   Stanley Matthews Blackpool
1948-49   Carey, JohnnyJohnny Carey Manchester United [3]
1949-50   Mercer, JoeJoe Mercer Arsenal
1950-51   Johnston, HarryHarry Johnston Blackpool
1951-52   Wright, BillyBilly Wright Wolverhampton Wanderers [4]
1952–53]]   Lofthouse, NatNat Lofthouse Bolton Wanderers
1953-54   Finney, TomTom Finney Preston North End
1954-55   Revie, DonDon Revie Manchester City
1955-56   Trautmann, BertBert Trautmann Manchester City
1956-57   Finney, TomTom Finney Preston North End [5]
1957-58   Blanchflower, DannyDanny Blanchflower Tottenham Hotspur
1958-59   Owen, SydSyd Owen Luton Town
1959-60   Slater, BillBill Slater Wolverhampton Wanderers
1960-61   Blanchflower, DannyDanny Blanchflower Tottenham Hotspur
1961-62   Adamson, JimmyJimmy Adamson Burnley
1962-63   Matthews, StanleyStanley Matthews Stoke City [6]
1963-64   Moore, BobbyBobby Moore West Ham United
1964-65   Collins, BobbyBobby Collins Leeds United
1965-66   Charlton, BobbyBobby Charlton Manchester United
1966-67   Charlton, JackJack Charlton Leeds United
1967-68   Best, GeorgeGeorge Best Manchester United
1968-69   Book, TonyTony Book (juara bersama) Manchester City
1968-69   Dave MackayDave Mackay (juara bersama) Derby County
1969-70   Bremner, BillyBilly Bremner Leeds United
1970-71   McLintock, FrankFrank McLintock Arsenal
1971-72   Banks, GordonGordon Banks Stoke City
1972-73   Jennings, PatPat Jennings Tottenham Hotspur
1973-74   Callaghan, IanIan Callaghan Liverpool
1974-75   Mullery, AlanAlan Mullery Fulham
1975-76   Keegan, KevinKevin Keegan Liverpool
1976-77   Hughes, EmlynEmlyn Hughes Liverpool
1977-78   Burns, KennyKenny Burns Nottingham Forest
1978-79   Dalglish, KennyKenny Dalglish Liverpool
1979-80   McDermott, TerryTerry McDermott Liverpool PPY
1980-81   Thijssen, FransFrans Thijssen Ipswich Town
1981-82   Perryman, SteveSteve Perryman Tottenham Hotspur
1982-83   Dalglish, KennyKenny Dalglish Liverpool PPY
1983-84   Rush, IanIan Rush Liverpool PPY
1984-85   Southall, NevilleNeville Southall Everton
1985-86   Lineker, GaryGary Lineker Everton PPY
1986-87   Allen, CliveClive Allen Tottenham Hotspur PPY
1987-88   Barnes, JohnJohn Barnes Liverpool PPY
1988-89   Nicol, SteveSteve Nicol Liverpool
1989-90   Barnes, JohnJohn Barnes Liverpool
1990-91   Strachan, GordonGordon Strachan Leeds United
1991-92   Lineker, GaryGary Lineker Tottenham Hotspur
1992-93   Waddle, ChrisChris Waddle Sheffield Wednesday
1993-94   Shearer, AlanAlan Shearer Blackburn Rovers
1994-95   Klinsmann, JürgenJürgen Klinsmann Tottenham Hotspur
1995-96   Cantona, EricEric Cantona Manchester United
1996-97   Zola, GianfrancoGianfranco Zola Chelsea
1997-98   Bergkamp, DennisDennis Bergkamp Arsenal PPY
1998-99   Ginola, DavidDavid Ginola Tottenham Hotspur PPY
1999-2000   Keane, RoyRoy Keane Manchester United PPY
2000-01   Sheringham, TeddyTeddy Sheringham Manchester United PPY
2001-02   Pirès, RobertRobert Pirès Arsenal
2002-03   Henry, ThierryThierry Henry Arsenal PPY, FPY
2003-04   Henry, ThierryThierry Henry Arsenal PPY, FPY [7]
2004-05   Lampard, FrankFrank Lampard Chelsea FPY
2005-06   Henry, ThierryThierry Henry Arsenal [8]
2006-07   Ronaldo, CristianoCristiano Ronaldo Manchester United PPY, FPY, YPY [9]
2007-08   Ronaldo, CristianoCristiano Ronaldo Manchester United PPY, FPY [10]
2008-09   Gerrard, StevenSteven Gerrard Liverpool FPY

Statistik

Penghargaan menurut Negara

Negara Jumlah Penghargaan Tahun Penghargaan
  Inggris
33
1947-48, 1949-50, 1950-51, 1951-52, 1952-53, 1953-54, 1954-55, 1956-57, 1958-59, 1959-60, 1961-62, 1962-63, 1963-64, 1965-66, 1966-67, 1968-69 (satu dari dua pemenang), 1971-72, 1973-74, 1974-75, 1975-76, 1976-77, 1979-80, 1981-82, 1985-86, 1986-87, 1987-88, 1989-90, 1991-92, 1992-93, 1993-94, 2000-01, 2004-05, 2008-09
  Skotlandia
9
1964-65, 1968-69 (satu dari dua pemenang), 1969-70, 1970-71, 1977-78, 1978-79, 1982-83, 1988-89, 1990-91
  [Perancis]]
6
1995-96, 1998-99, 2001-02, 2003-04, 2005-06
  Irlandia Utara
4
1957-58, 1960-61, 1967-68, 1972-73
  Irlandia
2
1948-49, 1999-00
  Belanda
2
1980-81, 1997-98
  Jerman
2
1955-56, 1994-95
  Wales
2
1983-84, 1984-85
  Portugal
2
2006-07, 2007-08
  Italy
1
1996-97
Klub Jumlah Penghargaan Tahun Penghargaan
Liverpool
11
1973-74, 1975-76, 1976-77, 1978-79, 1979-80, 1982-83, 1983-84, 1987-88, 1988-89, 1989-90, 2008-09
Tottenham Hotspur
8
1957-58, 1960-61, 1972-73, 1981-82, 1986-87, 1991-92, 1994-95, 1998-99
Manchester United
8
1948-49, 1965-66, 1967-68, 1995-96, 1999-2000, 2000-01, 2006-07, 2007-08
Arsenal
7
1949-50, 1970-71, 1997-98, 2001-02, 2002-03, 2003-04, 2005-06
Leeds United
4
1964-65, 1966-67, 1969-70, 1990-91
Manchester City
3
1954-55, 1955-56, 1968-69 (satu dari dua pemenang)
Chelsea
2
1996-97, 2004-05
Everton
2
1984-85, 1985-86
Stoke City
2
1962-63, 1971-72
Wolverhampton Wanderers
2
1951-52, 1959-60
Preston North End
2
1953-54, 1956-57
Blackpool
2
1947-48, 1950-51
Blackburn Rovers
1
1993-94
Sheffield Wednesday
1
1992-93
Ipswich Town
1
1980-81
Nottingham Forest
1
1977-78
Fulham
1
1974-75
Derby County
1
1968-69 (satu dari dua pemenang)
West Ham United
1
1963-64
Burnley
1
1961-62
Luton Town
1
1958-59
Bolton Wanderers
1
1952-53


Referensi

  1. ^ "penghargaan pemain terbaik versi FWA". England Football Online. 2007-06-19. Diakses tanggal 2008-03-17. 
  2. ^ "Tentang FWA". Asosiasi Wartawan Sepakbola Inggris. Diakses tanggal 2010-04-5. 
  3. ^ Peraih penghargaan pertama dari luar Inggris, sekaligus yang pertama dari Manchester United.
  4. ^ peringkat-2 Jackie Milburn; perangkat-3 Joe Harvey; peringkat-4 Ron Burgess (The Times, 25 April 1952: Footballer of the Year)
  5. ^ Pemain pertama yang meraih dua kali.
  6. ^ Pemain pertama yang meraih penghargaan dalam dua klub berbeda.
  7. ^ Pemain pertama yang meraih gelas berturut-turut.
  8. ^ Pemain pertama yang meraih tiga kali.
  9. ^ First player to win four awards in the same season.
  10. ^ "Ronaldo memborong penghargaan tahun 2008". The Press Association. 2008-05-02. Diakses tanggal 2010-04-02. 

Tautan Eksternal


Templat:National Footballer of the YearTemplat:English football awards