Cekoslowakia

negara di Eropa Tengah dari tahun 1918 hingga 1992

Cekoslowakia atau kadangkala dieja sebagai Cekoslovakia (Bahasa Ceko: Československo, Bahasa Slowakia: Česko-Slovensko/sebelum 1990 Československo) adalah sebuah negara di Eropa Tengah yang berdiri dari 1918 hingga 1992 (kecuali pada masa Perang Dunia II). Pada 1 Januari 1993, negara ini pecah secara damai menjadi Ceko dan Slowakia, yang tadinya dikenal dengan Perceraian Beludru, mirip dengan analogi Revolusi Beludru.

Czechoslovakia

Československo, Česko‑Slovensko
1918–1992
Lambang negara pada tahun 1990–1992
Semboyanbahasa Ceska: Pravda vítězí
("Truth prevails"; 1918–1990)
bahasa Latin: Veritas vincit
("Truth prevails"; 1990–1992)
Lokasi Cekoslowakia
Ibu kotaPraha
Bahasa yang umum digunakanCeko dan Slovak
PemerintahanRepublik
Presiden 
• 1918–1935
Tomáš G. Masaryk (pertama)
• 1989–1992
Václav Havel (terakhir)
Perdana Menteri 
• 1918–1919
Karel Kramář
• 1992
Jan Stráský
Sejarah 
• Kemerdekaan dari Austria–Hungaria
28 Oktober 1918
• Pendudukan Jerman
1939
1945
• Pembubaran Cekoslowakia
31 Desember 1992
Luas
1921140.446 km2 (54.227 sq mi)
1993127.900 km2 (49.400 sq mi)
Populasi
• 1921
13607385
• 1993
15600000
Mata uangKoruna Cekoslovak
Kode telepon42
Ranah Internet.cs
Didahului oleh
Digantikan oleh
Austria-Hungaria
Republik Ceko
Slowakia
Zakarpattia Oblast#Sejarah
Saat ini kode ISO 3166-3:        CSHH
Kode panggilan 42 sudah pensiun di Musim Dingin 1997. Berbagai nomor dibagi lagi, dan kembali dialokasikan di antara Republik Ceko, Slowakia dan Liechtenstein.
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Lihat pula

Templat:Link FA