Kematian tahun 2015
artikel daftar Wikimedia
Daftar kematian | |
Tahun: 2000 | 2001 | 2002 2003 | 2004 | 2005 2006 | 2007 | 2008 2009 | 2010 | 2011 2012 | 2013 | 2014 2015 | 2016 | 2017 2018 | 2019 | 2020 2021 | 2022 | 2023 2024 | 2025 |
Berikut adalah daftar tokoh-tokoh yang meninggal dunia pada tahun 2015.
Januari 2015
- 1: Omar Karami (80), mantan Perdana Menteri Lebanon
- 1: Ulrich Beck (70), sosiolog Jerman
- 1: Mario Cuomo (82), mantan Gubernur New York
- 2: Lam Po-chuen (63), aktor pengisi suara Hong Kong
- 3: Denny Sakrie (51), pengamat musik Indonesia
- 7: Rod Taylor (84), aktor Australia
- 12: Verrys Yamarno (18), aktor Indonesia
- 19: Bob Sadino (81), wirausahawan Indonesia. (CNN Indonesia)
- 21: Marcus Borg (72), teolog Amerika Serikat
- 23: Abdullah dari Arab Saudi (90), Raja Arab Saudi
- 24: Tuanku Intan Zaharah binti Tengku Seri Setia Raja (86), Raja Permaisuri Agong Malaysia
- 26: Zainal Abidin Domba (57), aktor Indonesia
- 27: Charles H. Townes (99), fisikawan Amerika Serikat, penerima Hadiah Nobel Fisika tahun 1964
- 31: Richard von Weizsäcker (94), Presiden Jerman
Februari 2015
- 5: Val Logsdon Fitch (91), fisikawan Amerika Serikat, peraih Hadiah Nobel Fisika tahun 1980
- 6: Djudjuk Djuariah (67), pelawak Indonesia
- 9: Rinto Harahap (65), penyanyi Indonesia
- 10: Andi Oddang Makka (89), Gubernur Sulawesi Selatan
- 12: Nik Abdul Aziz Nik Mat (84), politikus Malaysia
- 13: Alex Komang (53), aktor Indonesia
- 14: Thio Him Tjiang (85), pemain sepak bola Indonesia
- 14: Mudaffar Sjah (79), Sultan Ternate
Maret 2015
- 10: Amiruddin Maula (62), politikus Indonesia
- 16: Daniel Bahari (66), petinju Indonesia
- 23: Lee Kuan Yew (91), Perdana Menteri Singapura
- 23: Frans Tumbuan (76), aktor Indonesia
- 25: Yanni Djunaedi (51), musisi Indonesia
- 27: Olga Syahputra (32), komedian Indonesia
- 31: Soewardi (83), Gubernur Jawa Tengah
April 2015
- 2: Manoel de Oliveira (106), sutradara film Portugal
- 3: Mpok Nori (84), pelawak Indonesia
- 12: James Sahertian (47), aktor Indonesia
- 12: Freddie Gray (25), pria Amerika yang meninggal di dalam mobil polisi. Kematian kontroversial menjadi bagian dari kontroversi yang berkembang tentang perlakuan polisi terhadap orang kulit hitam.
Mei 2015
- 6: Pepeng (60), pelawak Indonesia
- 6: Mara Karma (62), penyanyi dangdut Indonesia
- 7: M. Sanif (86), perwira tinggi militer Indonesia
- 12: Andrie Djarot (36), presenter berita
- 14: B.B. King (89), legenda blues asal Amerika Serikat
- 15: Didi Petet (58), pelawak Indonesia
- 15: Jusuf Anwar (74), menteri keuangan Indonesia
- 15: Usman Ja'far (63), anggota DPR Indonesia
- 20: Rae Sita (69), aktris Indonesia
- 24: John Forbes Nash, Jr. (86), matematikawan Amerika Serikat
Juni 2015
- 2: Fernando de Araújo (52), mantan Wakil Perdana Menteri Timor Leste
- 7: Christopher Lee (93), aktor Amerika Serikat
- 14: Rachmat Hidajat (81), aktor Indonesia
- 15: Kirk Kerkorian (98), pengusaha, investor, dan filantropis Amerika Serikat
- 25: Ben Mboi (80), mantan Gubernur Nusa Tenggara Timur
Juli 2015
- 1: Nicholas Winton (106), pekerja kemanusiaan Britania
- 5: Yoichiro Nambu (94), fisikawan Amerika Serikat kelahiran Jepang, penerima Nobel Fisika tahun 2008
- 10: Omar Sharif (83), aktor Mesir
- 11: Satoru Iwata (55), pemrogram permainan asal Jepang, CEO Nintendo
- 16: Alcides Ghiggia (88), pemain sepak bola Uruguay
- 17: Jules Bianchi (25), pembalap Formula Satu asal Prancis
- 22: Iceu Wong (30), penyanyi dangdut Indonesia
- 27: Abdul Kalam (83), presiden India
- 28: Meinar Loeis (85), musisi Indonesia
Agustus 2015
- 10: Rachman Arge (80), aktor dan politikus Indonesia
- 10: Buddy Baker (74), mantan pembalap NASCAR
- 16: Shuja Khanzada (71), politikus Pakistan
- 16: Sylvia Hitchcock (69), model Amerika Serikat, ratu kecantikan pemenang Miss Universe 1967
- 18: Widya Purnama (61), mantan Dirut Pertamina
- 19: Suharno (55), pelatih sepak bola Indonesia
- 22: Ieng Thirith (83), politikus Kamboja, tokoh Khmer Merah
- 23: Guy Ligier (85), mantan pembalap F1 asal Prancis
- 24: Justin Wilson (37), pembalap mobil asal Inggris
- 28: R. Soekardi (95), politikus Indonesia, Wakil Ketua DPR/MPR RI (1987–1992)
- 30: Wes Craven (76), sutradara Amerika Serikat
September 2015
- 3: Chandra Bahadur Dangi (75), manusia terpendek di dunia
- 5: RO Tambunan (80), pengacara dan politikus Indonesia
- 11: Suparto Brata (83), penulis dan sastrawan Jawa
- 12: Adrian Frutiger (87), desainer huruf asal Swiss
- 14: Ali Wardhana (87), mantan Menteri Keuangan dan Menko Ekuin dan Pengawasan Pembangunan Indonesia
- 19: Ismael Kiram II (75), pengklaim takhta Sultan Sulu
- 23: Adnan Buyung Nasution (81), pengacara Indonesia
- 24: Rudjito (69), mantan Dirut BRI
- 26: Salim Kancil (46), aktivis antipenambangan liar dari Lumajang, Jawa Timur
- 28: Ignacio Zoco (76), mantan pemain sepak bola Spanyol
Oktober 2015
- 2: Pande Radja Silalahi (66), ekonom Indonesia
- 3: Masjchun Sofwan (88), mantan Gubernur Jambi periode 1979−1989
- 10: Richard F. Heck (84), kimiawan Amerika Serikat, penerima Nobel Kimia tahun 2010
- 14: Mathieu Kérékou (82), mantan Presiden Benin
- 19: Ali Treki (77), diplomat Libya, mantan Presiden Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa
- 21: Lutfiah Sungkar (68), ustadzah Indonesia
- 24: Maureen O'Hara (95), aktris Irlandia-Amerika
- 30: Drs. Suyadi (82), seniman Indonesia
November 2015
- 1: Sartono (79), guru seni musik Indonesia pencipta lagu "Hymne Guru"
- 1: Fred Thompson (73), politikus Amerika Serikat
- 3: Ahmed Chalabi (71), politikus Irak
- 4: René Girard (92), sejarawan dan pemikir besar berkewarganegaraan Amerika Serikat
- 5: Misye Arsita (51), aktris dan penyanyi Indonesia
- 6: Ade Juwita (49), pelawak Indonesia
- 10: G. R. A. S. Nurul Kamaril N. K. (94), ningrat Kasunanan Surakarta
- 10: Helmut Schmidt (96), mantan Kanselir Jerman
- 10: Johannes Pujasumarta (65), Uskup Agung di Keuskupan Agung Semarang
- 13: María José Alvarado (19) Miss Honduras World 2014
- 15: Márton Fülöp (32), pemain sepak bola Hongaria
- 18: Sinyo Aliandoe (75), mantan pelatih tim nasional sepak bola Indonesia
- 19: Korrie Layun Rampan (62), sastrawan Indonesia
- 21: Sri Paduka Paku Alam IX (77), Wakil Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta
- 22: Kim Young-sam (87), Presiden Korea Selatan periode 1993−1998
- 23: Douglass Cecil North (95), ekonom Amerika Serikat, penerima Penghargaan Nobel Ekonomi tahun 1993
Desember 2015
- 1: Abdullah Assagaf (74), Bupati Maluku Utara (1994–1999)
- 2: Slamet Effendy Yusuf (67), Wakil Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul 'Ulama periode 2010/2015
- 4: Scott Weiland (48), mantan vokalis Stone Temple Pilots
- 10: Dolph Schayes (87), mantan pemain dan pelatih bola basket Amerika Serikat
- 10: Leon Agusta (77), sastrawan Indonesia
- 12: Benedict Anderson (79), profesor emeritus dalam bidang Studi Internasional di Universitas Cornell
- 18: Vittore Gottardi (74), mantan pemain sepak bola Swiss
- 19: Kang Doo-ri (22), aktris korea selatan
- 28: Habib Selon (46), juru bicara Front Pembela Islam
- 31: Natalie Cole (65), penyanyi Amerika Serikat